Prediksi Jadual Gelombang 37 Dibuka Admin Kartu Prakerja, Simak Syarat Dan Cara Daftarnya!

- 16 Juli 2022, 11:13 WIB
Ilustrasi- Prediksi dibukanya Gelombang 37 Kartu Prakerja/Instagram@prakerja.go.id/
Ilustrasi- Prediksi dibukanya Gelombang 37 Kartu Prakerja/[email protected]/ /

DESKJABAR – Prediksi gelombang 37 Kartu Prakerja dibuka, setelah gelombang 36 secara resmi ditutup pada 12 Juli 2022.

Pendaftaran Gelombang 36, resmi ditutup admin kartu Prakerja pada 12 Juli 2022, atau tepatnya 5 hari lalu.

Kamu yang gagal lolos Gelombang 36 dan kamu yang baru mendaftar Kartu Prakerja, tentunya bertanya-tanya kapan pendaftaran Gelombang 37 di buka?

Jika mengacu pada durasi waktu gelombang sebelumnya, yaitu Gelombang 35 ditutup pada 5 Juli 2022, sementara Gelombang 36 dibuka pada 12 Juli 2022, sehingga durasi waktunya selama 8 hari.

Baca Juga: 7 Langkah Melakukan Keajaiban, Menyadari Ada Perisai dan Penilaian Diri yang Cermat

Oleh sebab itu, jika mengacu pada Gelombang pendaftaran diatas, maka Gelombang 37 diprediksi bakal dibuka admin Kartu Prakerja pada Selasa, 19 Juli 2022.

Dilansir Deskjabar.com dari [email protected], Sambil menunggu menantikan dibukanya pendaftaran Gelombang 37, ada baiknya kamu simak syarat-sayarat pendaftaran Kartu Prakerja berikut ini:

Sayarat-syarat Pendaftaran Kartu Prakerja

1. WNI atau Warga Negara Indonesia yang memenuhi syarat, minimal berusia 18 tahun, tidak sedang mengikuti pendidikan formal.

2. Sedang mencari kerja, pekerja buruh yang terkena PHK.,

Halaman:

Editor: Ferry Indra Permana

Sumber: Instagram @prakerja.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x