JOKOWI RESHUFFLE KABINET, Siapa Presiden yang Paling Sering Melakukan Pergantian Menteri?

- 15 Juni 2022, 10:03 WIB
Rabu siang Presiden Jokowi lantik menteri baru. Siapakah Presiden RI yang paling sering melakukan reshuffle kabinet?
Rabu siang Presiden Jokowi lantik menteri baru. Siapakah Presiden RI yang paling sering melakukan reshuffle kabinet? /setkab.go.id/

Sedangkan Menteri Agraria dan Tata Ruang yang saat ini dipegang Sofyan Djalil akan digantikan mantan Panglima TNI Marsekal Hadi Tjahjanto.

Tanda-tanda pergantian di posisi dua menteri ini setelah sehari sebelumnya terlihat kedatangan sejumlah tokoh ke Istana Negara antara lain Menteri Pertahanan Letnan Jenderal TNI (Purn.) Prabowo Subianto, Menteri Agraria dan Tata Ruang/Kepala Badan Pertanahan Nasional Sofyan Djalil, Menteri Perdagangan Muhammad Lutfi, Wakil Menteri ATR/Wakil Kepala BPN Surya Chandra, dan mantan Panglima Tentara Nasional Indonesia Marsekal TNI (Purn.) Hadi Tjahjanto.

Baca Juga: SATU HARI LAGI, Garena Rilis Incubator AUG, INILAH Bocoran Tampilan dan Statistiknya, Keren dan Futuristik

Presiden paling sering Reshuffle

Ternyata langkah reshuffle yang dilakukan Jokowi siang ini bukanlah yang pertama. Upaya yang dilakukan Jokowi juga tidak lantas menempatkannya sebagai Presiden RI yang paling sering melakukan reshuffle kabinet.

Menurut data yang dikumpulkan dari berbagai sumber, Presiden RI Susilo Bambang Yudhoyono atau yang akrab disapa SBY, ternyata presiden yang paling sering melakukan reshuffle kabinet dalam 2 periode kepemimpinannya.

Selama menjabat Presiden RI selama periode 2004 hingga 2014, SBY telah melakukan 20 kali reshuffle kabinet.

Adapun rinciannya adalah 11 kali resehuffle kabinet pada periode kepemimpinan 2004 hingga 2009, serta 9 kali pada periode 2009-2014.

Rekor terbanyak selanjutnya dipegang Presiden Abdurrahman Wahid atau yang akrab disapa Gus Dur.

Baca Juga: Sidang Eks Walikota Banjar Herman Sutrisno Digelar Hari Ini, Warga Banjar Minta Pelaku Lain Jadikan Tersangka

Halaman:

Editor: Dendi Sundayana

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah