Iwan Setiawan Resmi Jadi Bupati Bogor, Ini Pesan-pesan Ridwan Kamil

- 2 September 2023, 20:26 WIB
Gubernur Jawa Barat, Ridwan Kamil didampingi ibu @ataliapr setelah melantik Bupati Bogor, Iwan Setiawan yang juga didampingi istrinya Halimatussadiyah Iwan, di gedung Pakuan kota Bandung, Sabtu, 2 September 2023.
Gubernur Jawa Barat, Ridwan Kamil didampingi ibu @ataliapr setelah melantik Bupati Bogor, Iwan Setiawan yang juga didampingi istrinya Halimatussadiyah Iwan, di gedung Pakuan kota Bandung, Sabtu, 2 September 2023. /Kominfo Kabupaten Bogor/

Baca Juga: DUEL SERU Hari Ini Persija Jakarta vs Persib Bandung, Adu Strategi Bojan Hodak vs Thomas Doll

"Kita bisa tanda tangan dalam hitungan jam, keputusan-keputusan yang luar biasa untuk kepentingan masyarakat kita, khususnya Kabupaten Bogor. Maka gunakan kewenangan sepenuhnya jangan ada rasa takut, harus berani,” katanya.

“Kabupaten Bogor harus bangkit, agar kita tidak mengulangi pola - pola yang membuat kita terpuruk, pilihlah pemimpin - pemimpin yang amanah, pilihlah wakil - wakil rakyat yang cinta kepada masyarakat,” tegasnya.  

Selanjutnya, Ridwan Kamil meminta kepada seluruh jajaran birokrasi, politik untuk mendukung selama keputusannya untuk kemaslahatan warga, dan perbaikan Kabupaten Bogor dimasa akan datang.***

Halaman:

Editor: Syamsul Bachri

Sumber: Instagram @iwansetiawan.70 Kominfo Kabupaten Bogor


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah