Tabligh Akbar di Kota Sukabumi Hadirkan Ustadz Abdul Somad, Ribuan Jamaah Tetap Tertib

- 23 Oktober 2022, 11:36 WIB
Ustadz Abdul Somad menyampaikan ceramah pada tabligh akbar di Lapangan Merdeka, Kota Sukabumi, Jawa Barat, Minggu, 23 Oktober 2022.
Ustadz Abdul Somad menyampaikan ceramah pada tabligh akbar di Lapangan Merdeka, Kota Sukabumi, Jawa Barat, Minggu, 23 Oktober 2022. /Instagram @kotasukabumi_

DESKJABAR – Ustadz Abdul Somad menyampaikan ceramah pada tabligh akbar di Kota Sukabumi, Jawa Barat, dimana ribuah jamaah tetap tertib.

Ustadz Abdul Somad menyampaikan ceramah di Lapangan Merdeka, Kota Sukabumi, Minggu, 23 Oktober 2022.

Ribuan jamaah hadir pada tabligh akbar itu, apalagi Ustadz Abdul Somad merupakan salah seorang ustadz favorit di Indonesia dan sejumlah negara.

Baca Juga: Ternyata Semangka Bisa Digunakan untuk Masak Saat Camping, Gadis Sukabumi Memberitahu Caranya

Pada Instagram @kotasukabumi_, diunggah Minggu, 23 Oktober 2022, dituliskan, Allahu Akbar …..

Jemaaah yang hadir ribuan????

Wargi Siapa yang barusan hadir pada tabligh akbar bersama @ustadzabdulsomad_official di Lapang Merdeka?

Baca Juga: Pertanian, Golden Melon di Pekarangan, Manfaat Kesehatan Mencegah Stoke, dan Cara Budidaya

Alhamdulilah cuacanya cerah sesuai harapan dan mungkin berkat salah satu doa wargi kota????

Terimakasih sudah tertib ya????

Suasana tabligh akbar di Lapangan Merdeka Kota Sukabumi, Minggu, 23 Oktonber 2023
Suasana tabligh akbar di Lapangan Merdeka Kota Sukabumi, Minggu, 23 Oktonber 2023 Instagram @kotasukabumi

Sejumlah netizen warga Kota Sukabumi dna sekitarnya juga berbahagia dengan kehadiran Ustadz Abdul Somad.

Baca Juga: Wisata Pangalengan, Kabupaten Bandung, Mitos Ada Ikan Sebesar Pintu di Situ Cileunca

Mereka juga mengomentari postingan ini, dengan mengomentari, misalnya :

@vanesyaiful, Hatur nuhun seluruh panitia.. Masyaallah tabarakallah utk wargi sadayana.

@ike_hidayat2808, Berkah utk Kota Sukabumi. Hatur nuhun panitia

@fitrahanafirais, ???????????????????????? bungahhh sakabehan barakallaj

@ernajakiah, MasyaAllah Tabarakalloh.. ????????????

Baca Juga: Mengapa Hantu Sering Pakaian Putih ? Ini Sejarah Mengapa Demikian, Kisah Horor

@sallyradiman47, Sehat slalu tuan guru,

@ edrypedro, Masya Allah.. Sehat2 yh smw.. Smga Qta bisa d pertemukan kembali.. Aamiin..

@sanialawi__Aku hadir paling depan min ☺️

dll.

Baca Juga: Cara Mengatasi Toko Diganggu Jin dan Mistis, Ustadz Abdul Somad Memberitahu

Sebagai gambaran, Lapangan Merdeka Kota Sukabumi, merupakan taman kota setempat.

Lapangan Merdeka berlokasi di dekat alun-alun dan Masjid Agung Kota Sukabumi.

Warga Kota Sukabumi biasanya banyak beraktivitas di Lapangan Merdeka Kota Sukabumi pada hari Minggu, untuk berolahraga maupun kegiatan lainnya. ***

Editor: Kodar Solihat

Sumber: Instagram @kotasukabumi_


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah