Sejarah Hari Santri, Jawa Barat Provinsi Pertama di Indonesia yang Meghadirkan Perda Untuk Pesantren

- 22 Oktober 2022, 19:48 WIB
Ridwan Kamil Gubernur Jawa Barat, sesaat setelah mengikuti upacara pada peringatan Hari Santri di lapangan Gasibu Bandung, Sabtu, 22 Oktober 2022.
Ridwan Kamil Gubernur Jawa Barat, sesaat setelah mengikuti upacara pada peringatan Hari Santri di lapangan Gasibu Bandung, Sabtu, 22 Oktober 2022. /Instagram @rodwankamil /

3. Pesantren Pagelaran milik keluarga kami memilih tutup dan hijrah, ketimbang dipaksa bergabung dalam gerombolan DI/TII.

4. Paman kami, gugur di pesantren oleh gerombolan PKI di awal tahun 60 – an.

“Karenanya sebagai Gubernur, kami jaga betul Pancasila agar selalu tegak kokoh di Jawa Barat,” tegasnya.

Baca Juga: SELAMAT, Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto Unggulan Pertama BWF World Tour Finals 2022, Netizen Merinding

Untuk melestarikan dan mengamalkan nilai – nilai yang terkadung di dalam Pancasila, salah satunya diawal tahun 2022 melahirkan kurikulum Anti Radikalisme/ Terorisme di level SMA / SMK di Jawa Barat, terangnya.

Jadi secara pribadi menurut Kang Emil sapaan akrabnya Ridwan Kamil, sangat wajar jika negara ini memberikan penghormatan dengan menganugerahkan santri dan Ulama berupa Hari Santri Nasional setiap tanggal 22 Oktober, pungkasnya.***

Halaman:

Editor: Samuel Lantu

Sumber: Instagram @ridwankamil


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah