Tasik Dan Nostalgia Kecil Bagian 2, Di Tasikmalaya Dulu Ada Stamplat Opelet. Stamplat Gunung Kijulang

- 5 September 2022, 07:36 WIB
Bis antar kota yang masuk ke Kota Tasik tempo dulu./ Grup Fesbuk Tasikmalaya Tempo Doeloe (Baheula)
Bis antar kota yang masuk ke Kota Tasik tempo dulu./ Grup Fesbuk Tasikmalaya Tempo Doeloe (Baheula) /

DESKJABAR- Paruh tahun 1970an saya melewati masa kecil di kota Tasikmalaya yang dikenal sangat agamis ini.

Beberapa tempat dan kenangan yang mengingatkan saya pada paruh tahun itu adalah lintasan Kereta Api (rel) yang terletak di Jl. H. Zaenal Mustofa Tasikmalaya (orang Tasik menyebutnya dengan sebutan Hazet)

Saya yang saat itu tinggal di Babakan Payung, kerap bermain ke daerah Hazet.

Seingat saya kereta di tahun itu masih diangkut locomotif Uap si Gombar yang jalannya melewati jalanan miring (depan Asia Plasa Tasik).

Baca Juga: Harga BBM Naik Berdampak Luas ke Semua Sektor Kebutuhan Masyarakat, Tiket Bus Naik Sampai 35%

Baca Juga: Preman Pensiun 6 Episode 15 Malam Ini, Ujang, Murad, Cecep Bentrok Dengan Kelompok Remon, Didu Berkhianat

Karena jalanan kereta ini sedikit berkelok dan miring maka jalan ini dikenal dengan sebutan Jalan Dengdek (miring).

Di daerah Padayungan Tasikmalaya biasanya kereta berhenti untuk menaikkan Batubara.

Tasikmalaya dulu pernah punya nostalgia kereta masuk kota seperti di kota Solo Jawa Tengah sekarang.

Halaman:

Editor: Yedi Supriadi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x