KASUS SUBANG TERUNGKAP, Yayasan Diduga Sumber Bencana, Ada Rapat di Kantor pada Malam Sebelum Pembunuhan

- 16 April 2022, 21:29 WIB
Tuti dan Amel, dua korban pembunuhan Subang yang hingga kini belum terungkap
Tuti dan Amel, dua korban pembunuhan Subang yang hingga kini belum terungkap /YouTube Indra Chanel/

Dengan fakta hasil autopsi tersebut, ada indikasi para pelaku awalnya hanya mengincar Tuti, namun karena Amel mengetahui peristiwa itu, maka Amel pun dihabisi.

Baca Juga: REKAMAN CCTV Bocor! Ada yang Datang ke TKP KASUS SUBANG Lebih Awal? Di Baju dan Celana YOSEF ada Darah

Hal ini sempat dilontarkan oleh ahli forensik Indonesia Kombes Pol Dr. dr Sumy Hastry, Sp.F dalam akun YouTube Deny Darko berjudul "MASIH DARI KASUS PEMBU|\|UH4N SUBANG DR HASTRY FORENSIK DIDATANGI SALAH SATU KORBAN DIDALAM MIMPINYA, tayang tanggal 24 November 2021.

Kejadian yang tak banyak dibahas oleh media adalah mengenai info adanya rapat di kantor yayasan pada malam sebelum pembunuhan terhadap Tuti dan Amel terjadi.

Hal ini diungkapkan oleh netizen bernama Rosul Jesus, masih di kolom komentar YouTube Yoris and Family dalam tayangan itu.

Dari sekian koemntar Rosul Jesus yang sangat panjang, di antaranya ia menuliskan begini:

"Danu tgl 18/8/2021, melihat bukti SPJ dan stempel dimeja TKP, artinya malam hari tsbt ada rapat ttng sekolah yayasan.

Baca Juga: KASUS SUBANG TERBARU, Ternyata AMEL MEMPUNYAI HUBUNGAN DENGAN ORANG INI Sebelum Terjadi Tragedi Pembunuhan

Klo didalami, lembar SPJ tsbt akan diperoleh bukti DNA, sidik jari, minimal pihak2 yg ikut rapat.

Kok tidak didalami ?

Halaman:

Editor: Sanny Abraham

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x