Ada Hantu tidak Suka Persib Bandung, Warga Majalengka Saat Nonton Pertandingan di Televisi Selalu Diganggu

- 29 Januari 2022, 20:11 WIB
Tim Persib Bandung di Liga 1 2021-2022
Tim Persib Bandung di Liga 1 2021-2022 /PERSIB.co.id/Amandeep Rohimah

Karena jengkel, kata warga itu, kemudian mengumpat kepada hantu pengganggu Persib, “Ya sudah kalau kamu mau nonton televisi sendirian silahkan saja,”.

Semenjak diomeli, katanya pula, hantu itu kemudian tidak mengganggu lagi ketika pertandingan Persib sedang tayang di televisi.

Warga bersangkutan, tinggal pada areal dimaksud, masih ada tiga makam yang entah belum atau tidak dipindahkan sisanya diratakan dengan tanah, sementara sebagian lainnya sudah dipindahkan.

Baca Juga: Kisah Penampakan Hantu Dalam Pesawat Penerbangan Rute Malang, Jawa Timur

Pada areal itu ada juga kuburan Eyang Buyut Dugal masih ada tempat dimaksud, dimana yang keempat kalinya meninggal dunia sudah tidak bangkit lagi.

Kang Hakim kemudian mewawancarai Ma Homzah, selaku salah seorang sesepuh setempat, yang merupakan anaknya kuncen.

Ma Homzah kemudian menceritakan, informasi dari buyutnya, bahwa Eyang Buyut Dugal, ketika yang meninggal terakhir kali kemudian kuburannya ditumpuk dengan batu-batu besar agar tidak bangkit lagi.

Baca Juga: Di Rajamandala, Kabupaten Bandung Barat (KBB) Ada Jin Memberitahu Ada Orang akan Tertabrak Kereta Api

Menurut Ma Homzah, bahwa kejadian Eyang Dugal meninggal tiga kali dan tiga kali bangkit lagi dari kubur, terjadi pada hari yang sama.

Dikatakan Ma Homzah dan seorang warga lainnya, bahwa Eyang Dugal adalah pendatang di desa tersebut, entah dari mana.

Halaman:

Editor: Dendi Sundayana

Sumber: YouTube Rizquna Channel


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah