SKETSA WAJAH PELAKU Pembunuhan di Subang, Bukti Pelaku Pintar Memainkan Situasi YOSEF-YORIS-DANU

- 6 Januari 2022, 10:34 WIB
Rohman Hidayat bersama Yosef (baju putih) dan Yoris (kaus merah) sedang membahas sketsa terduga pelaku kasus pembunuh ibu dan anak di Subang.
Rohman Hidayat bersama Yosef (baju putih) dan Yoris (kaus merah) sedang membahas sketsa terduga pelaku kasus pembunuh ibu dan anak di Subang. /instagram @rohman_hidayat_rhp/


DESKJABAR
- Polda Jabar telah merilis sketsa wajah terduga pelaku kasus pembunuhan ibu dan anak di Subang, 29 Desember 2021.

Meski hanya satu orang yang ditunjukkan sketsanya, banyak pihak meyakini pelaku lebih dari satu orang. Jika ini benar, artinya pelaku ini pintar memainkan situasi yang ada di sekitar Yosef-Yoris-Danu.

Bukti pelaku atau para pelaku pintar memainkan situasi Yosef, Yoris dan Danu dapat ditemukan dalam beberapa hal. Seperti, waktu kematian, GPS, CCTV, situasi keluarga, kondisi Yayasan Bina Nusantara dll.

Baca Juga: BARU SAJA TERUNGKAP Kasus Subang, Pengacara YORIS dan YOSEF Ungkap DANU Sering Mengarang Cerita

Hal ini berdampak pada sulitnya kasus ini terungkap. Hingga saat ini pun polisi belum dapat menentukan dua alat bukti di kasus pembunuhan Subang.

"Kenapa kasus ini tingkat kesulitannya sangat tinggi, karena sampai saat ini penyidik belum dapat memastikan dua alat bukti," kata Kombes Pol Yani Sudarto mewakili Polda Jabar 29 Desember 2021 lalu.

Apa motif pelaku membunuh ibu dan anak di Subang hingga saat ini masih menjadi misteri.

Baca Juga: Cara Menerka Orang yang Mempunyai Khodam Pendamping, Lihatlah 5 Ciri-ciri Ini

Melihat tipikal Mr X yang masih muda, apakah motif kasus pembunuh ibu dan anak di Subang tersebut terkait asmara atau balas dendam karena asmara. Karena salah satu korban yakni Amel adalah wanita muda berusi 23 tahun dan berwajah cantik.

Alasan lain seperti dalam keterangan kakak korban yakni Yoris, uang sebesar Rp 30 juta di TKP tidak hilang yang hilang hanya 3 HP milik Amel, yakni IPhone 11, Ipad, dan Samsung M12.

Halaman:

Editor: Syamsul Bachri

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x