Siapkan Operasi Senyap, Satgas Penanganan Covid-19 Bandung Bakal Sasar Tempat Ini

- 16 Februari 2021, 21:33 WIB
/Humas Kota Bandung/

"Coba patuhi lahirnya perwal itu. Sudah ada ruang tambahan, baik itu kapasitas maupun jam operasional. Pengusaha itu seperti pura-pura tidak paham atau tidak tahu," ucapnya.

Baca Juga: Daftar 16 Lagu yang Ditulis Anggota BTS Sendiri, Ada Juga Lagu Solo

Dalam operasi senyap nanti, Ema Sumarna menyatakan tim satgas tidak akan sungkan untuk memberikan tindakan tegas. Bahkan, dia sudah memberikan lampu hijau agar Dinas Kebudayaan dan Pariwisata tegas untuk mengajukan permintaan pencabutan izin operasional.

"Kalau mereka terus bandel disegel dan setelah itu silakan usulkan bekukan izinnya. Kalau masih tetap bandel, saya mintakan atas dasar aturan silakan dicabut izinnya," ujarnya.***

Halaman:

Editor: Samuel Lantu

Sumber: Humas Kota Bandung


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah