Ngeri! Damkar Kawali Menerima Banyak Laporan Ular Masuk Rumah Warga, Salah Satunya Ular Sanca

- 7 Februari 2021, 18:22 WIB
Damkar Kawali berhasil mengevakuasi ular sanca dari kandang ayam warga, Minggu 7 februari 2021
Damkar Kawali berhasil mengevakuasi ular sanca dari kandang ayam warga, Minggu 7 februari 2021 /Instagram/damkarkab.ciamis/
 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 
 

Sebuah kiriman dibagikan oleh Pemadam kebakaran Ciamis (@damkarkab.ciamis)

 

Adapun kronologi peristiwa, awalnya pemilik kandang ayam, Suryana, yang juga ketua RW setempat, menemukan ular tersebut saat sedang giat ronda malam.

Dia mendengar suara gaduh di kandang ayamnya itu. Saat memeriksa kandang kandang ayam tersebut, Suryana dibikin kaget dengan keberadaan  ular sanca yang begitu panjang dan besar yang hendak memangsa ayamnya tersebut.

Baca Juga: Seusai Laga Liverpool vs Manchester City di Anfield, Tim-Tim Tangguh Sudah Menunggu Pep Guardiola

Pemilik kandang sempat mengusir ular tersebut, namun ular malah kabur ke atap kandang, takut terjadi hal yang tidak diinginkan, dirinya lantas melapor ke Damkar Kawali.

Een mengaku, saat mengevakuasi ular tersebut sempat kesulitan karena berada pada bagian atap kandang, namun akhirnya evakuasi bisa berjalan dengan lancar.

"Saat diukur ukuran ular panjang  sekali dan besar. Ternyata ular tersebut sering memangsa ayam warga. Kami himbau kepada masyarakat bila menemukan ular jangan asal tangkap sendirian, akan tetapi laporkan kepada tim pemadam," ungkapnya.

Een menyebutkan, biasanya ular sanca itu memangsa ternak. Beroperasinya bisa juga ke pemukiman masyarakat.

Baca Juga: Anies Baswedan dapat Penghargaan Internasional : Refly Harun, Semakin Berpeluang di Pilpres 2024

Halaman:

Editor: Dendi Sundayana

Sumber: Kabar Priangan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x