Fakta Tentang Sungai Aare dan Kebiasaan Warga Lokal yang Disarankan Untuk Tidak Diikuti

- 3 Juni 2022, 11:21 WIB
Sungai Aare di Swiss
Sungai Aare di Swiss /Instagram @swissmountainview

Baca Juga: Ir. Soekarno Pernah Bertapa di Garut? Tempatnya Terawat Hingga Sekarang

Pemilik akun Tiktok tersebut menyarankan kepada para turis untuk tidak mencoba berenang di Sungai Aare jika tidak benar-benar mengerti medan, jangan mengikuti warga lokal.

“Kita kan sebagai turis gatau ya area mana yang tidak terlalu deras arusnya dan area mana yang berbahaya,” ucapnya.

“Aku harapkan ini jadi pelajaran untuk kita semua agar lebih berhati-hati mengikuti aktifitas lokal yang ada di negara tersebut,” tambahnya di akhir video.

Baca Juga: 8 Tempat Wisata di Kuningan yang Instagramable, Yang Terakhir Sangat Cocok Buat Bulan Madu

Video yang mendapat likes 565.5 ribu tersebut mendapatkan banyak komentar positif dari warga tiktok.

“Pelajaran banget, ‘bisa berenang’ bukan berarti bisa berenang di segala medan, karena Namanya arus air itu gabisa ditebak, jangan coba-coba,” tulis pengguna akun @momC

Terlepas dari itu semua, semoga Eril dapat segera ditemukan.***

Halaman:

Editor: Dendi Sundayana

Sumber: Tiktok @ragilmahardika


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah