Cara Mencegah Lapar di Malam Hari, Coba Minum Bahan Alami dari dr Zaidul Akbar Ini

- 16 Oktober 2023, 12:07 WIB
 dr Zaidul Akbar menjelaskan ramuan tradisional dengan bahan alami untuk menunda lapar pada malam hari .
dr Zaidul Akbar menjelaskan ramuan tradisional dengan bahan alami untuk menunda lapar pada malam hari . /YouTube dr Zaidul Akbar official

 

Lalu bisa tidak ramuan kunyit tersebut dicampur dengan bahan lain, kata dr Zaidul Akbar bisa saja dicampur dengan lada hitam dan juga serai. Agar terasa manis ramuan tersebut bisa jiga dicampur dengan madu. Hanya saja dr Zaidul Akbar menyarankan agar diminum tanpa menggunakan madu.

Atau bisa juga ramuan tersebut dijadikan infus water untuk memudahkan kita mengkonsumsi ramuan tradisional tersebut. Itulah ramuan tradisional untuk menahan rasa lapar pada malam hari dengan menggunakan bahan kunyit. Dijamin malam hari tidak akan terasa lapar.***

Halaman:

Editor: Kodar Solihat

Sumber: Youtube Zaidul Akbar Official


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x