Said Effendi, Pelantun Lagu Fatwa Pujangga, Sering Dikirim Surat Kaleng dari Penggemar Rahasia

- 26 Agustus 2022, 06:55 WIB
Said Effendi, penyanyi eta 1950-1970
Said Effendi, penyanyi eta 1950-1970 /Indonesia Film Center /

 

DESKJABAR - Publik musik Indonesia era1950-1960 tentunya hapal dengan lagu Fatwa Pujangga.

Ya, lagu berirama pop melayu ini begitu populer pada era itu bahkan sampai sekarang telah dibawakan oleh banyak penyanyi.

Pelantun lagu Fatwa Pujangga yang sangat kesohor itu adalah Said Effendi almarhum.

Said Effendie adalah penyanyi, penulis lagu yang sempat populer juga berkat lagu Seroja yang dikenal hingga ke Malaysia.

Baca Juga: Episode KASUS SUBANG Masih Berkutat di Pengungkapan, Tersangka Tetap Jadi Misteri, Rekontruksi Tunggu Waktu

Lagu Seroja kembali dipopulerkan melalui grup Amigos beberapa tahun silam.

Tidak banyak orang tahu jika lagu Fatwa Pujangga memilliki kisah drama yang sangat menyentuh. Mengharukan.

Said Effendi pada masa muda adalah seorang penyanyi degan wajah ganteng, dia memiliki segalanya, kepopuleran dan karya-karyanya.

Banyak kaum hawa yang tergila-gila pada Said Effendy muda, Kala itu di tahun 1960-an, jika ada seorang penggemar menyukai artis idolanya, biasanya dia berkirim surat yang kalai itu dikenal dengan nama fans club.

Halaman:

Editor: Sanny Abraham

Sumber: data pribadi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah