Indonesia Diakui Global, 5 Geopark Nusantara Disahkan UNESCO, Kuy! Wisata ke Sukabumi, Pacitan, Bali, Lombok

- 6 Agustus 2022, 10:45 WIB
Indonesia diakui glonal. Geopark Ciletuh Sukabumi (kiri) dan Geopark Danau Toba (kanan) dua dari 5 geopark yang diakui UNESCO.
Indonesia diakui glonal. Geopark Ciletuh Sukabumi (kiri) dan Geopark Danau Toba (kanan) dua dari 5 geopark yang diakui UNESCO. /Instagram @geopark_ciletuh_sukabumi, @danau_tobasamosir/

DESKJABAR - Tak dimungkiri Indonesia diakui global. Salah satunya lima geopark di Nusantara diakui dunia.

Badan pendidikan dan budaya dunia UNESCO mengakui lima geopark Indonesia, yang tersebar di Sukabumi Jawa Barat, Bali, Pacitan Jawa Timur, Lombok Nusa Tenggara Barat, Sumatera.

Geopark - geopark ini bisa menjadi destinasi wisata kita. Bisa dimulai dari yang paling dekat atau malah dari yang paling jauh dari domisili.

Geopark merupakan kawasan yang memiliki unsur geologi terkenal. Namun Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI) menyebut geopark sebagai 'taman bumi' yang merujuk pada kedaan alam yang indah dan menyenangkan.

Baca Juga: RM Warung Jeruk Ciamis, Kuliner Legendaris dengan Menu Khas Pepes Ikan, Sambal Dadakan dan Nasi 'Akeul'

The United Nations Educational Scientific and Cultural Organization (UNESCO), badan PBB memberi penghargaan khusus kepada sejumlah geopark terbaikdi seluruh dunia dengan gelar UNESCO Global Geoparks (UGG).

Badan pendidikan budaya global ini juga memberikan penghargaan UGG kepada lima geopark di Indonesia.

Memang Indonesia diakui global. Maka tak salah kita sebagai warganya bangga dan patut memelihara apa yang telah Nusantara peroleh, termasuk geopark.

Geopark tak hanya menjadi pusat penelitian geologi, flora dan fauna, tapi bisa juga sebagai destinasi wisata edukasi, alam hingga wisata budaya.

Baca Juga: Prada Sandi Wiratma Tertembak Senjata Saat Mengambil Foto Temannya.Simak Info lengkapnya

Halaman:

Editor: Syamsul Bachri

Sumber: kemenparekraf.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x