Puncak Guha Destinasi Wisata Garut Selatan, Hati-Hati lengah Sedikit Bisa Berakibat Fatal.

- 28 Juni 2022, 17:46 WIB
  Menikmati suasana pantai sambil bermain Drone.
Menikmati suasana pantai sambil bermain Drone. /Risa Hafid /

Baca Juga: Persib Siapkan Quartet Timnas Indonesia dan Filipina demi Redam Sepak Terjang PSS Sleman, dari Menit Pertama?

Selain itu Puncak Guha banyak ditumbuhi pohon pandan laut tempat orang beraktivitas camping, angin yang kencang dari arah laut bisa tertahan oleh pohon itu, sehingga tidak langsung mengenai tenda akan berantakan terbawa angin.

 Apabila pengunjung merasa kepanasan karena sengatan matahari disini disediakan gazebo dan warung, untuk berfoto disini.

Tempatnya bisa berlatar hamparan rumput yang indah, laut yang luas seakan tidak berujung, untuk Anda yang ingin berfoto di pantai bisa turun ke bawah tapi jangan turun dari tebing bisa memutar jalan untuk mencapainya, kiri kanan pantai di tempat ini sama bagusnya.

Gua Lalay

Di tengah-tengah lokasi objek wisata Puncak Guha Garut terdapat gua lalay dalam bahasa indonesia berarti kelelawar, kedalaman gua ini sekitar 30 meter.

Dihuni kelelawar dengan aroma yang sangat menyengat. Kalau ingin melihat ratusan kelelawar keluar dari gua ini.

Disarankan supaya lebih puas melihatnya diwajibkan untuk bermalam disana sambil menikmati nuansa pantai di malam hari.

Dilihat dari atas, gua yang hampir berbentuk lingkaran ini menyambung dengan laut, terlihat ketika ombak menuju daratan air masuk ke gua melalui lobang yang terbentuk secara alami.***

 

Halaman:

Editor: Dendi Sundayana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah