5 Fakta Unik dan Misteri Pantai Pelabuhan Ratu, Sukabumi: Tempat Wisata Eksotis Beraura Mistis

- 17 Juni 2022, 16:23 WIB
Pantai Pelabuhan Ratu, Sukabumi: Tempat Wisata Eksotis yang menyimpan misteri.
Pantai Pelabuhan Ratu, Sukabumi: Tempat Wisata Eksotis yang menyimpan misteri. /Instagram @hitspelabuhanratu/Luki Kurniawan/

Pantai Pelabuhan Ratu merupakan sebuah pantai yang memiliki kisah mistis yang cukup kental, namun memiliki keindahan panorama alam yang khas.

Dibalik keindahan yang dimilikinya, cerita mistis yang melekat di Pantai Pelabuhan Ratu ini pun menjadi daya tarik tersendiri bagi wisatawan yang datang.

Baca Juga: Kisah Sepatu Eril Saat Di SMAN 3 Bandung, Kenangan Manis Ridwan Kamil Dengan Emmiril Khan Mumtadz

Inilah fakta unik dan mistis yang berada di Pantai Pelabuhan Ratu:

1. Kamar 308 Nyi Roro Kidul

Keangkeran dari Pantai Pelabuhan Ratu kian terasa ketika ada sebuah hotel di tepi pantai dan nama hotel itu adalah Inna Samudera.

Di Dalam hotel tersebut terdapat kamar khusus untuk Nyi Roro Kidul, yakni kamar dengan Nomor 308 dan kamar itupun didesain dengan interior berwarna hijau, karena konon Nyi Roro Kidul menyukai warna hijau.

Di dalam kamar ini juga terdapat lukisan Nyi Roro Kidul yang cukup besar, bahkan ada juga para tamu yang datang untuk meletakkan sesaji di kamar tersebut.

Meskipun Kamar ini tidak berpenghuni, pengelola hotel meyakini bahwa kamar tersebut sesekali disinggahi oleh Kanjeng Ratu Kidul.

2. Pintu gaib di tengah laut

Halaman:

Editor: Dendi Sundayana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah