5 Cara Jadi Cantik Tanpa Skincare dan Make Up, Nomor 3 Sangat Mudah Dilakukan, Ini Kata dr Aisyah Dahlan

- 25 Januari 2022, 14:56 WIB
Tersenyum adalah cara jitu mengeluarkan kebahagiaan dan kecantikan
Tersenyum adalah cara jitu mengeluarkan kebahagiaan dan kecantikan /Pixabay/nastya_gepp/

“Masya Allah, apa yang terjadi jika empat serangkai hormon itu keluar. Kita akan menjadi nyaman, enak,” tuturnya.

Baca Juga: Biodata Lengkap Dinda Alamanda, Peserta MCI 9 yang Lolos Langsung ke Galeri karena Ayam Lahat

Aisyah mengutip hadis riwayat Turmuzi yang berbunyi, “Senyumu di depan saudaramu adalah sedekah bagimu.”

Artinya, Nabi Muhammad Saw pun menganjurkan umatnya untuk tersenyum kepada sesama.

Dan ingat, katanya, senyum itu menular. “Maka tersenyumlah pada suami. Riset membuktikan para suami itu sangat suka jika istrinya tersenyum,” papar Aisyah Dahlan.

Senyum, tambahnya, memiliki beberapa manfaat. Antara lain, mengubah suasana perasaan, mengurangi stres dan meningkatkan imun tubuh.

Senyum yang paling baik dan mampu mengeluarkan zat kebahagian adalah senyum yang tulus.

4. Hindari marah berlebihan

Marah merupakan energi negatif yang mesti dilepaskan. Demikian juga dengan perasaan takut, sedih kecewa, jangan berlebihan. “Cepatlah move on sehingga energi kita positif, jadi semangat, damai dan terjadi pencerahan,” katanya.

5.Memaafkan

Halaman:

Editor: Ferry Indra Permana


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x