Tanaman Herbal yang Satu Ini Ada di Sekitar Kita, Obat Ganguan Tidur Alami: dr. Zaidul Akbar

- 3 Desember 2021, 05:16 WIB
Resep obat tidur alami yang baik untuk dikonsumsi setiap hari.
Resep obat tidur alami yang baik untuk dikonsumsi setiap hari. /

DESKJABAR – Tidur merupakan salah satu istirahat yang alami terbaik bagi tubuh yang dapat mengembalikan energi, sehingga Anda siap untuk melakukan aktivitas keesokan harinya.

Gangguan tidur adalah kondisi ketika  Anda mengalami kelainan dalam tidurnya dan mempengaruhi kualitas tidurnya. Secara umum dan alami  gangguan tidur disebabkan oleh stres atau kondisi medis tertentu yang ada di sekitar kita.

Mengetahui penyebab gangguan tidur dapat membantu Anda  untuk mengetahui cara mengobatinya. Dengan begitu, risiko komplikasi akibat gangguan tidur jangka panjang bisa dihindari.

Baca Juga: CARA Paling Mudah Download Video TIKTOK Tanpa Watermark dan Tanpa Logo HD 2021

Baca Juga: Inilah Obat Kuat 100 Persen Alami dan Ampuh, dr Zaidul Akbar Menyebutkan Bahan Mudah dan Murah

Menurut dr. Zaidul Akbar, “Cara cepat tidur ini cukup mudah dan bisa diterapkan dalam kehidupan sehari-hari”:

  1. Gaya hidup sehat  

Gaya hidup Anda  yang tidak sehat/alami bisa menjadi salah satu penyebab gangguan tidur. Oleh karena itu,  Zaidul Akbar menyarankanuntuk mengatasi kondisi gangguan tidur adalah dengan mengubah “gaya hidup” menjadi lebih sehat.

Zaidul Akbar menegaskan, supaya mengikuti gaya hidup Rasulallah SAW agar hidup lebih sehat, termasuk mengenai masalah gangguan tidur yang ada di sekitar kita.

  1. Hindari makan menjelang tidur  

Zaidul Akbar menyebutkan, “Makanan yang dikonsumsi oleh Anda” akan sangat mempengaruhi kondisi tubuh, terutama yang dikonsumsi pada malam hari.

Zaidul Akbar menyarankan, “Jangan terlalu banyak mengonsumsi makan yang banyak mengandung karbohidrat”!

Halaman:

Editor: Sanny Abraham

Sumber: Beragam Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x