Ikan Baung, Bermanfaat untuk Penyembuhan Penyakit dan Memunculkan Kecantikan

- 29 Januari 2021, 18:53 WIB
Ikan baung
Ikan baung /Kementerian Kelautan dan Perikanan

DESKJABAR - Ikan baung menjadi salah satu ikan lokal yang potensial dibudidayakan dan bisnisnya diyakini bagus di Jawa Barat.

Ada pun peluang bisnisnya, ikan baung dikampanyekan memiliki manfaat untuk kesehatan dan kecantikan.

 

Karena sama-sama “berkumis”, Ikan baung memiliki tampilan cukup mirip ikan lele.

Namun ada perbedaannya, dimana ikan baung memiliki sirip dan ukurannya lebih tampak bentuk ikan, dibandingkan lele.

Habitat ikan baung dan manfaat kesehatan

Baca Juga: Kementan Jaga Stabilitas Harga Unggas dan Kendalikan Produksi Bibit Ayam

Informasi tertulis diterima DeskJabar dari Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP), Jumat, 29 Januari 2021, ikan baung memiliki habitat di air tawar, seperti sungai dan danau.

Disebutkan, ada pun manfaat ikan baung, adalah membuat kulit menjadi halus, mengatasi atau menyembuhkan penyakit asma, mengurangi kolesterol, meningkatkan berat badan, dan sebagai sumber kalori.

Halaman:

Editor: Kodar Solihat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x