Sambal Cibiuk Hijau Khas Garut, Pedas nya Bikin Keringatan, Dijamin Eundes dan Seuhah Ketagihan, Ini Resep nya

- 20 November 2022, 06:00 WIB
Santap dengan sambal cibiuk hijau khas Garut ini, ga perlu banyak lauknya, cukup nasi putih hangat, ayam goreng atau bakar, plus lalaban segar. Pasti bawaannya pengen nambah terus.
Santap dengan sambal cibiuk hijau khas Garut ini, ga perlu banyak lauknya, cukup nasi putih hangat, ayam goreng atau bakar, plus lalaban segar. Pasti bawaannya pengen nambah terus. /Tangkapan layar Youtube Boom Dapoer/

Dalam hitungan menit, sambal cibiuk hijau khas Garut yang pedas, asam dan segar sudah tersaji di meja makan.

Nah, berikut ini, seperti dilansir DeskJabar.com dari Youtube Boom Dapoer, publish 17 Juli 2022, judul ‘Resep sambal Cibiuk Hijau | Sambal Ijo Cibiuk | Sambal Cibiuk Garut | Sambal Cibiuk Kemangi’, resep, bahan-bahan, dan cara membuat sambal cibiuk hijau khas Garut :

Bahan-bahan yang diperlukan untuk membuat sambal cibiuk hijau khas Garut :

Baca Juga: Inilah Cara Melihat Khodam Pendamping Diri Sendiri, Gampang Sekali dan Tanpa Ritual

Baca Juga: Ini Dia 5 Rekomendasi Wisata Kuliner Nasi Goreng di Bandung yang Terkenal Lezat, dan Enak Pisan, Yuk Cobain!

-11 cabe rawit hijau

-7 cabe keriting hijau

-7 cabe rawit merah

-2 siung bawang putih

-2 buah tomat hijau

Halaman:

Editor: Syamsul Bachri

Sumber: Youtube Boom Dapoer


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah