Heboh Mati Suri di Bogor, Ini Saran Ketika Keluarga Kita Dinyatakan Meninggal Dunia di Rumah Sakit

- 16 November 2022, 09:27 WIB
Ilustrasi jenazah di rumah sakit.
Ilustrasi jenazah di rumah sakit. /pixabay.com/mohamed_hassan

DESKJABAR – Kejadian mayat hidup lagi yang secara nyata mati suri, ada beberapa kejadian di Indonesia.

Pasca heboh mayat hidup lagi alias mati suri di Rancabungur, Bogor, Jawa Barat, ada saran ketika keluarga kita baru saja dinyatakan meninggal dunia di rumah sakit.

Hebohnya kejadian mati suri di Bogor, Selasa, 15 November 2022, masih menjadi perbincangan sampai Rabu, 16 November 2022 ini.

Baca Juga: Resep Sambal Terasi, Benarkah Membuat Saat Malam Hari Mengundang Hantu ?

Berdasarkan catatan DeskJabar, kejadian mati suri juga beberapa kali di Indonesia, termasuk di Jawa Barat pada tahun 1980-an lalu.

Bahkan di Jalan Cipedes Bandung, sekitar tahun 1981 ada pula seseorang yang diduga masih hidup keburu dikuburkan karena disangka sudah meninggal dunia

Ketika itu, ada tetangga keluarga yang meninggal, pernah mentes menggunakan kaca terhadap jenazah itu. Ternyata masih ada embun dari hidung jenazah itu, menandakan yang bersangkutan masih hidup.

Baca Juga: Cerita Horor, Akibat Bawa Tali Pocong ke Rumah, Ada Dewa Memukuli Anjing di Majalengka

Sementara itu, tiga bulan lalu, salah seorang sopir ambulance di Surabaya, memberikan saran jika keluarga kita baru saja dinyatakan meninggal dunia di rumah sakit.

Halaman:

Editor: Kodar Solihat

Sumber: catatan pribadi YouTube Heri reborn


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x