5 Wisata Kuliner Bandung Paling Maknyus, Hits, Legendaris, Sayang Untuk Dilewatkan Saat Liburan

- 1 Agustus 2022, 09:01 WIB
5 wisata kuliner Bandung legendaris, paling maknyus, hits, sayang dilewatkan saat liburan.
5 wisata kuliner Bandung legendaris, paling maknyus, hits, sayang dilewatkan saat liburan. /tangkapan layar Youtube Kubiz TV/

Layak disebut legendaris, karena bakso ini telah eksis sejak tahun 1970-an.

Awalnya, sang pemilik yakni Bapak Akung berkeliling jualan bakso dan mie ayam menggunakan gerobaknya.

Dan sejak tahun 1990-an ia mulai berjualan di bangunan dan menamakan Kedai Bakso Akung di daerah Buah Batu.

Dalam satu porsi bakso maknyus ini lengkap banget, ada tahu putih, ceker, pangsit ayam, siomay dan disajikan dengan mie atau bihun.

Satu lagi yang juga paling ngehits dari tempat ini adalah es duriannya yang endes banget, wajib coba.

Itulah 5 tempat wisata kuliner legendaris dan hits di Bandung, rasanya super maknyus, sayang untuk dilewatkan jika liburan ke Kota Kembang.***

Halaman:

Editor: Feby Syarifah

Sumber: YouTube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x