Perhatikan! Ini 5 Tanda Sholat Diterima ALLAH SWT, Ustadz Adi Hidayat: 100 Persen Jika Ada Kelimanya

- 15 Juni 2022, 22:04 WIB
Ini 5 tanda sholat diterima Allah SWT, Ustadz Adi Hidayat: 100 persen diterima jika ada kelimanya.
Ini 5 tanda sholat diterima Allah SWT, Ustadz Adi Hidayat: 100 persen diterima jika ada kelimanya. /tangkapan layar Adi Hidayat Official/


DESKJABAR
– Beruntunglah jika sholat diterima Allah SWT, sebab dengan begitu kita memiliki modal untuk bisa selamat di dunia dan akhirat.

Sebab sholat diterima Allah SWT adalah amalan yang akan membawa pada kebahagiaan kehidupan di alam kekal kelak.

Oleh karena itu, perhatikan tanda sholat diterima Allah SWT seperti apa untuk bisa mengevaluasi ibadah kita.

Menurut Ustadz Adi Hidayat, 100 persen sholat diterima Allah SWT jika memiliki semua 5 tanda ini.

Baca Juga: Tak Yakin Tangmo Nida Dibunuh, Panida Batalkan Surat Kuasa untuk Mr Genius

Meskipun hanya memiliki 1 tanda, menurut Ustadz Adi Hidayat, masih bisa bernafas lega.

Khawatirlah jika rajin ibadah 5 waktu tapi tidak bisa merasakan semua tanda ini, maka harus mempertanyakan ibadahnya selama ini.

Apa sajakah tanda tersebut?

Melansir dari Youtube Belajar Agama yang tayang pada 22 November 2019, inilah penjelasannya.

Sholat yang diterima Allah SWT adalah yang dilakukan secara khusyuk dan mampu menghadirkan hati saat melakukan ibadah tersebut.

Halaman:

Editor: Syamsul Bachri

Sumber: Youtube Belajar Agama


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x