Doa Sholat Tahajjud dan Tata Cara Mengerjakannya, Lakukan Seperti Ini, Doa Dikabulkan Allah SWT

- 4 Juni 2022, 04:00 WIB
Ustadz Adi Hidayat memberikan penjelasan tata cara mengerjakan shalat tahajjud dan doa agar dikabulkan Allah SWT
Ustadz Adi Hidayat memberikan penjelasan tata cara mengerjakan shalat tahajjud dan doa agar dikabulkan Allah SWT /YouTube Adi Hidayat Official/

DESKJABAR- Doa sholat tahajjud dan tata cara mengerjakannya, lakukan seperti ini, doa dikabulkan Allah SWT.

Doa sholat tahajjud dan tata cara mengerjakannya harus dipahami agar ketika melaksanakan sholat tahajjud segala doa dikabulkan Allah SWT.

Ustadz Adi Hidayat mengajarkan bagaimana cara melaksanakan sholat tahajjud agar setiap doa dikabulkan Allah SWT.

Sholat tahajjud kata Ustadz Adi Hidayat salah satu sholat sunnah yang dianjurkan oleh Nabi Muhammad SAW.

Hanya saja kata Ustadz Adi Hidayat cara melaksanakan sholat tahajjud harus dilakukan dengan cara yang sesuai dengan sunnah Nabi Muhammad SAW, agar segala doa dikabulkan Allah SWT.

Dalam YouTube Mentari Senja TV dengan judul "BEGINILAG TATA CARA SHOLAT TAHAJJUD YANG BENAR SESUAI DENGAN SUNNAH NABI SAW! | Ustadz Adi Hidayat" yang tayang pada 28 Juli 2020 menjelaskan hal tersebut.

Kata Ustadz Adi Hidayat sholat tahajjud harus dikerjakan sesuai dengan sunnah Nabi Muhammad SAW.

Baca Juga: Sholat Tahajud , Allah akan Menjamin Hidup Kita Lebih Baik, Ini 4 Manfaat yang Didapat dari Shalat Malam

Caranya kata Ustadz Adi Hidayat antara lain, bacaan ketika sholat tahajjud harus dipahami makna dan artinya. Dengan kata lain bukan sekedar dibaca saja tetapi dihayati.

Halaman:

Editor: Dendi Sundayana

Sumber: YouTube Mentari Senja TV


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x