4 Amalan Istimewa di Hari Jumat dalam Islam yang Rugi Jika Dilewatkan, Apa Saja?

- 3 Juni 2022, 10:43 WIB
 Ilustrasi amalan ibadah di hari Jum'at
Ilustrasi amalan ibadah di hari Jum'at /Pixabay/konevi/

Almarhum Syekh Ali Jaber menyebutkan ada empat amalan yang bisa dilakukan di hari Jumat.

Dilansir dari kanal Youtube Syekh Ali Jaber berjudul “INILAH KEISTIMEWAAN HARI JUMAT! ADA 4 AMALAN PENTING”, yang tayang 24 Januari 2020, berikut 4 amalan tersebut:

Baca Juga: Khodam dan Jin Leluhur, Ustadz Muhammad Faizar : Banyak Orang Penasaran dan Bingung, Apakah Sama dengan Jin ?

1. Bershalawat kepada Rasulullah SAW

Pada hari Jumat, dianjurkan untuk bershalawat kepada Rasulullah SAW.

“Karena Rasulullah SAW menginginkan dan berpesan kepada kita, aktsiruu alayya minash sholaati yaumal jumuah, perbanyaklah shalawat kepadaku di hari Jumat.” Kata Syekh Ali Jaber.

Selain itu, boleh untuk hanya fokus pada shalawat saja di hari Jumat.

“Jadi ini hari Jumat, jadi kita boleh tinggalkan seluruh dzikir hanya (untuk) fokus shalawat, itu tidak salah. Karena Rasulullah SAW memang meminta kita untuk bershalawat kepada beliau di hari Jumat,” ucapnya.

2. Membaca surat Al-Kahfi

Dianjurkan untuk membaca surat Al Kahfi pada hari Jumat.

Halaman:

Editor: Zair Mahesa

Sumber: Youtube Syekh Ali Jaber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x