Zikir dan Doa Setelah Sholat Dhuha, Amalan yang Melancarkan Rezeki, Raih Keselamatan Dunia Akhirat

- 2 Juni 2022, 09:30 WIB
 Inilah zikir dan doa setelah sholat dhuha, sebuah amalan yang akan melancarkan rezeki dan memberikan keselamat dunia akhirat bagi yag melasanakannya.
Inilah zikir dan doa setelah sholat dhuha, sebuah amalan yang akan melancarkan rezeki dan memberikan keselamat dunia akhirat bagi yag melasanakannya. /: Pexels @Michael Burrows/

 

 

DESKJABAR – Inilah bacaan zikir dan doa setelah sholat dhuha, amalan yang akan melancarkan rezeki dan meraih keselamatan dunia akhirat bagi yang melaksanakannya.

Melaksanakan sholat dhuha sendiri memiliki keutamaan yang besar jika istiqomah dilaksanakan setiap hari sebagaimana yang diajarkan Rasulullah SAW.

Karena sholat dhuha ini merupakan ibadah sunnah yang dianjurkan oleh Nabiyullah SAW sesuai dengan beberapa hadits qudsi.

Oleh karena itu, jangan melepas sholat dhuha agar bisa memperoleh kebaikannya setiap hari.

Baca Juga: Amalkan Zikir Ini 100x dan Berdoa Setelah Sholat Dhuha, Rezeki Akan Datang Tak Terduga

Berikut adalah zikir dan doa setelah ibadah sunnah ini, yang bisa dibaca sebagai amalan untuk melancarkan rezeki dan memperoleh keselamatan dunia akhirat.

Beberapa kalimat zikir memang diyakini akan mendatangkan rezeki bagi yang sering melafazkannya.

Halaman:

Editor: Ferry Indra Permana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x