Wajib Tahu! Inilah 7 Cara Menyelamatkan Diri Saat Terjadinya Bencana Alam Gempa dan Tsunami

- 31 Mei 2022, 08:08 WIB
Bencana alam yang dapat berupa tsunami tidak bisa diprediksi, oleh karena pelu mengetahui cara-cara menyelamatkan diri.
Bencana alam yang dapat berupa tsunami tidak bisa diprediksi, oleh karena pelu mengetahui cara-cara menyelamatkan diri. /Pixabay/darksouls1/

 

DESKJABAR – Bencana merupakan suatu peristiwa yang bisa mengancam dan mengganggu kehidupan manusia yang dapat menyebabkan korban jiwa dan kerugian besar yang menimpa. Salah satu bencana yaitu berupa bencana alam.

Bencana alam disebabkan oleh faktor alam berupa tsunami, angin tornado, gempa bumi dan sebagainya. Akhir-akhir ini sering terjadi menimpa kita, banyak kerusakan dan kerugian atas terjadinya bencana alam tersebut.

Terjadinya bencana alam tidak bisa diprediksi oleh manusia. Oleh karena itu, kita harus mengetahui bagaimana cara yang tepat untuk bisa menyelamatkan diri dari kejadian bencana alam tersebut.

Baca Juga: Adzan Berkumandang, Latihan Timnas Indonesia di Bandung Langsung Berhenti: SEMUA PEMAIN TERDIAM

Lantas bagaimana cara kita untuk selamat dari bencana alam tersebut?

Dilansir DeskJabar.com dari kanal YouTube Sisi terang yang diunggah pada tanggal 30 Mei 2022 tentang "Tips Agar Selamat Saat Bencana Alam".

Bencana alam bisa terjadi dimanapun tanpa mengenal waktu dan tempat, oleh karena itu, kamu perlu mengetahui cara-cara menyelamatkan diri untuk menghindari bahaya ketika terjadinya bencana alam tersebut.

Baca Juga: Penampilan Terbaru Ari Lasso Pasca Operasi Kanker, Dulu Dikenal Gondrong Sekarang Begini

7 cara menyelamatkan diri ketika terjadinya bencana alam:

1. Gempa bumi
Jika terjadi gempa bumi, diusahakan kamu berada di dalam ruangan jangan keluar gedung, karena di luar gedung lebih berbahaya.

Halaman:

Editor: Zair Mahesa

Sumber: YouTube Sisi Terang


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x