Jin Leluhur Dalam KKN Desa Penari, Berikut fakta-fakta yang Harus Diketahui Menurut Ulama

- 30 Mei 2022, 21:13 WIB
Ilustrasi jin leluhur di film KKN Desa Penari.
Ilustrasi jin leluhur di film KKN Desa Penari. /Instagram @kknmovie/

 

DESKJABAR – Jin leluhur yang terdapat di film KKN Desa Penari, dianggap mampu menjadi pelindung bagi orang yang memilikinya.

Film KKN Desa Penari memiliki sejumlah cerita yang membuat banyak orang ingin menguak fakta kebenarannya. Salah satunya adalah tentang jin leluhur yang ada di film tersebut.

Tentunya dalam film KKN Desa Penari ini sang jin leluhur berusaha melindungi orang yang sedang dijaga.

Baca Juga: Ternyata Begini Kisah Penari KKN di Desa Penari Menurut Om Hao: Bukan Ditumbalkan untuk Badarawuhi!

Fakta yang sebenarnya jin leluhur itu memiliki sifat pengecut.

Pada zaman dahulu banyak orang yang melakukan ritual. Jin leluhur yang saat itu terserap pada ritual tersebut lalu terkunci di perut yang kebanyakan ada di lambung.

Lambung sendiri secara medis adalah salah satu organ yang kuat menurunkan genetika dari orang tua.

Maka dari itu, orang-orang yang terkena jin leluhur kebanyakan merasakan sakit di area lambung.

Halaman:

Editor: Samuel Lantu

Sumber: YouTube CERITA UNTUNGS


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x