Film KKN di Desa Penari, Rayuan Badarawuhi dan Dajjal Sama, Ustad Abu Ubaidillah: Jin Tukang Bohong

- 13 Mei 2022, 16:10 WIB
Film KKN di Desa Penari, Rayuan Badarawuhi dan Dajjal sama, Ustadz Abu Ubaidillah: Jin tukang bohong. /  tangkapan layar IG @mdpictures_official
Film KKN di Desa Penari, Rayuan Badarawuhi dan Dajjal sama, Ustadz Abu Ubaidillah: Jin tukang bohong. /  tangkapan layar IG @mdpictures_official /

Tapi karena desakan dari kakaknya Ayu, Ilham yang merupakan kawan lama Pak Prabu maka mereka pun diizinkan KKN di desa tersebut.

Sejak awal Nur yang memang sensitif dan bisa merasakan serta melihat keberadaan makhluk halus sudah merasakan hal yang tidak enak di desa itu.

Tapi karena tak ada pilihan lain, maka dia pun tetap melaksanakan program kerja bersama teman-temannya.

Baca Juga: TERAWANG KISAH KKN DESA PENARI, Ada Sosok Makhluk Astral Bernama Badarawuhi Seorang Penari!

Awal mula tragedi kisah nyata KKN di Desa Penari ini terjadi ketika Bima menaruh hati pada rekannya yang bernama Widya.

Laki-laki itu jatuh cinta berat pada gadis cantik tersebut. Namun sayangnya, Bima gelap mata hingga melakukan perjanjian dengan Badarawuhi, jin wanita ular penguasa desa tersebut.

Badarawuhi berjanji pada Bima akan menjadikan Widya kekasihnya, asalkan laki-laki itu mau menuruti semua keinginan Badarawuhi.

Bima pun akhirnya mengiyakan perkataan Badarawuhi tersebut dengan harapan Widya akan menjadi kekasihnya.

Namun sayangnya, jin tersebut memiliki niat lain. Ia memberikan gelang pada Bima dan memerintahkan laki-laki untuk menyerahkannya pada Widya.

Badarawuhi berkilah gelang itu bisa melindungi gadis tersebut dari marabahaya.

Halaman:

Editor: Yedi Supriadi

Sumber: YouTube liputan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x