15 Link Twibbon untuk Memperingati Hardiknas 2022 dan Langkah Menggunakannya, Bisa Dibagikan ke Medsos

- 2 Mei 2022, 08:20 WIB
Inilah 15 link twibbon untuk memeriahkan Hardiknas 2022 berikut langkah penggunaannya yang bisa dibagikan ke medsos
Inilah 15 link twibbon untuk memeriahkan Hardiknas 2022 berikut langkah penggunaannya yang bisa dibagikan ke medsos /twibbonize.com /

DESKJABAR - Hari Pendidikan Nasional (Hardiknas) selalu diperingati pada tanggal 2 Mei.

Sementara itu, peringatan Hardiknas dilatarbelakangi oleh hari kelahiran tokoh nasional Ki Hadjar Dewantara yang lahir pada 2 Mei 1889.

Adanya Hardiknas merupakan upaya dalam mengingat perjuangan Ki Hadjar Dewantara sebagai pahlawan nasional yang tak lain juga sebagia bapak pendidikan nasional di Indonesia.

Hari Pendidikan Nasional ditetapkan melalui Keppres No. 316 Tahun 1959 tanggal 16 Desember 1959.

Baca Juga: 34 LINK TWIBBON CANTIK Lebaran Idul Fitri 2022 Berikut Cara Menggunakannya: DOWNLOAD GRATIS

Sebagai bentuk memperingati Hardiknas 2022, twibbon bisa dijadikan sebagai alternatif untuk menyemarakkannya.

Tidak hanya twibbon juga bisa dibagikan ke berbagai flatform media sosial (medsos).

Berikut langkah menggunakan link twibbon untuk memeriahkan Hardiknas 2022;

1. Klik salah satu link twibbon yang tersedia.

2. Maka kamu akan diarahkan ke laman twibbonize.com

Halaman:

Editor: Zair Mahesa

Sumber: twibbonize.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x