LAILATUL QADAR : Meski Hanya Melakukan Ini dan Mendadak Wafat di Malam Itu, ALLAH JAMINKAN SYURGA Untuknya

- 21 April 2022, 07:13 WIB
 Bahkan, saking mulianya malam tersebut, hanya dengan sedikit kebaikan saja atau amalan singkat bisa menggapai keridhoan dan syurga Allah.
Bahkan, saking mulianya malam tersebut, hanya dengan sedikit kebaikan saja atau amalan singkat bisa menggapai keridhoan dan syurga Allah. / YouTube Adi Hidayat Official

DESKJABAR - Bulan Ramadhan 1443 H, kini sudah jelang memasuki hari 10 hari terakhir.

Hari Raya Kemenangan, Idul Fitri 1 Syawal 1443 H akan segera kita sambut dengan kebahagiaan yang hakiki.

Namun, sebelumnya menggapai kemenangan itu, pada 10 hari terakhir di bulan Ramadhan ada malam yang sangat istimewa.

Malam itu adalah malam yang ditunggu-tunggu oleh umat muslim.

Baca Juga: Jadwal SIM Keliling Kota Cimahi dan KBB Kamis, 21 April 2022 Lengkap dengan Persyaratan

Malam itu adalah Malam Lailatul Qadar, atau Malam Seribu Bulan.

Malam penuh pengampunan dosa, malam pengabulan dari do'a-do'a yang dipanjatkan dan malam dilipatgandakannya pahala bagi siapa saja yang mengerjakan amal sholeh.

Malam dibukakannya jalan untuk menggapai ridho Allah.

Bahkan, saking mulianya malam tersebut, hanya dengan sedikit kebaikan saja atau amalan singkat bisa menggapai keridhoan dan syurga Allah.

Halaman:

Editor: Dendi Sundayana

Sumber: YouTube Channel Tausiyah


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x