Sunnah Setelah Makan Sahur, Jarang Diketahui, Segala Dosa Bisa Terampuni, Ustadz Adi Hidayat Menjelaskan

- 6 April 2022, 20:51 WIB
Penjelasan Ustadz Adi Hidayat tentang sunnah setelah makan sahur.
Penjelasan Ustadz Adi Hidayat tentang sunnah setelah makan sahur. /YouTube Adi Hidayat Official/

 

DESKJABAR - Memasuki hari ke empat di bulan Ramadhan, kita mulai terbiasa untuk melakukan aktivitas saat dini hari, yaitu sahur.

Ustadz Adi Hidayat mengatakan, bahwa ada sunnah dari Nabi SAW setelah makan sahur, dan jika dikerjakan, manfaatnya luar biasa.

Di waktu sahur, kebanyakan kita berkumpul dan makan bersama dengan anggota keluarga.

Maka waktu sahur menjadi waktu dimana kita bisa berkumpul untuk makan sahur sebelum kembali menjalankan ibadah puasa dan aktivitas di siang hari.

Baca Juga: Moeldoko Minta Stop Polemik Perpanjangan Masa Jabatan Presiden Jokowi, Ini Alasannya

Ustadz Adi Hidayat menerangkan, bahwa Allah SWT menurunkan rahmat bagi mereka yang melaksanakan sahur, terutama saat puasa Ramadhan.

Ustadz Adi Hidayat pun menjelaskan bagaimana luar biasanya salah satu sunnah yang jika kita laksanakan itu setelah makan sahur, maka segala dosa kita akan terampuni Allah SWT.

Hal itu disampaikan Ustad Adi Hidayat dalam kanal YouTube Mentari Senja TV, berjudul 'SUNNAH SETELAH MAKAN SAHUR YANG JARANG DIKETAHUI! Ustadz Adi Hidayat, Lc., MA', yang diunggah pada 15 Mei 2020.

Halaman:

Editor: Dendi Sundayana

Sumber: YouTube Mentari Senja Tv


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x