Doa Gempa, Segera Ucapkan Ketika Gempa Bumi Terjadi, Insyaaloh Diselamatkan Dari Musibah

- 29 Maret 2022, 07:50 WIB
Ilustrasi doa gempa
Ilustrasi doa gempa /Pixabay.com

DESKJABAR- Gempa bumi merupakan salah satu musibah yang sering melanda Indonesia. Dalam jangka waktu satu tahun Indonesia diguncang gempa bumi sebanyak 6000 kali.

Sebagai Umat Islam ketika terjadi gempa bumi, selain berupaya selamat, dianjurkan pula oleh Nabi SAW untuk memperbanyak dzikir dan berdoa kepada allah SWT memohon perlindungan-Nya.

Doa Gempa bumi itu sendiri diharapkan menjadikan kita selalu akan teringat akan musibah dan juga berharap diselamatkan dari segala musibah dan marabahaya yang bisa datang sewaktu waktu.

Baca Juga: BMKG Himbau Hati Hati Gempa Susulan di Kendari Sulawesi Tenggara, Daryono BMKG: Bisa Gempa Datang Lebih Kuat

Dikutip DeskJabar dari kanal Youtube Cahaya Quran berjudul DOA KETIKA TERJADI GEMPA BUMI MENURUT ANJURAN RASULULLAH SAW short 2021.

Dalam ajaran Islam, setiap situasi ada doa yang dianjurkan Rasullullah SAW, termasuk doa ketika Gempa bumi.

Doa ini juga bisa dibacakan ketika terjadi musibah lain.

Bismillahirrahmaanirrahiim
Allahumma Innii As Aluka Khoirohaa Wa Khoiro Maa Fiihaa Wa Khairo Maa Arsalta Bihi Wa A'udzubika Min Syarrihaa Wa Syarri Maa Fiihaa Wa Syarri Maa Arsalta Bihi

Artinya:

Halaman:

Editor: Yedi Supriadi

Sumber: YouTube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x