Jangan Sepelekan 5 Makanan Ini, Asam Urat Pun Bisa Sembuh: Resep Obat Herbal dr Zaidul Akbar

- 7 Maret 2022, 12:38 WIB
5 makanan ini adalah resep ampuh menyembuhkan penyakit asam urat. kata dr. Zaidul Akbar
5 makanan ini adalah resep ampuh menyembuhkan penyakit asam urat. kata dr. Zaidul Akbar /Instagram dr Zaidul Akbar/

DESKJABAR - Asam urat adalah artritis yang sangat menyakitkan yang disebabkan oleh penumpukan kristal pada persendian, akibat tingginya kadar asam urat dalam tubuh.

Dikutip DeskJabar.com dari buku ‘Jurus Sehat Rasulullah’ 2020, dr. Zaidul Akbar menerangkan terkait dengan 5 makanan ini yang bisa menyembuhkan penyakit asam urat.

Asam urat sudah dikenal sejak 2000 tahun yang lalu dan menjadi salah satu penyakit tertua yang dikenal manusia.

Berdasarkan data asam urat di dunia sebanyak 47.150 jiwa orang di dunia menderita asam urat dan kejadian asam urat terus meningkat.

Hanya, menurut dr. Zaidul Akbar penyakit asam urat bisa disembuhkan dengan cara makan 5 makanan ini dengan cara harus diramu terlebih dahulu.

Dr. Zaidul Akbar menerangkan bahwa penyakit asam urat adalah banyak uric acid dalam tubuh diakibatkan sering mengkonsumsi produk yang bersifat asam yang mengandung lemak trans.

Dalam jurnal KESMAS, 2018 disebutkan, bukti yang mendukung bahwa faktor makanan,termasuk konsumsi alkohol dan makanan tinggi purin seperti seafood dan daging dapat meningkatkan risiko penyakit asam urat.

Tapi, dr. Zaidul Akbar mengatakan untuk mengobati penyakit asam urat bisa dengan meramu 5 makanan ini.

Berbagai penelitian pun menyebutkan bahwa 5 makanan ini setelah diramu menjadi ramuan obat herbal yang cukup ampuh untuk menyembuhkan penyakit asam urat.

Hal tersebut, ternyata diakui juga oleh dr. Zaidul Akbar. Menurutnya 5 makanan ini, yaitu rumput laut, jahe, chia seed, selasih, dan kurma bisa berfungsi mengobati penyakit asam urat.

Halaman:

Editor: Sanny Abraham

Sumber: Buku Jurus Sehat Rasulullah 2020


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x