SHOLAT SUNNAH DHUHA Menyimpan KEISTIMEWAAN Luar Biasa, Maukah Kamu Mendapatkannya?

- 1 Maret 2022, 16:28 WIB
Syech Ali Jaber
Syech Ali Jaber /Facebook Syeh Ali Jaber

DESKJABAR - Mengerjakan sholat diantara matahari akan terbit, disebut sholat dhuha atau sholat sunnah dhuha.

Sholat sunnah dhuha dikerjakan ketika matahari bersiap terbit di pagi hari.

Ketika mengerjakan sholat sunnah antara matahari bersiap terbit disebut sholat dhuha.

Sholat sunnah dhuha pun dikerjakan di sela sela matahari terbit.

Biasanya sholat sunnah dhuha dikerjakan antara pukul 6.00 WIB atau pukul 6.30 WIB.

Sholat sunnah dhuha merupakan sholat sunnah dikerjakan sesaat sebelum matahari terbit.

Seperti diketahui sholat sunnah dhuha memiliki manfaat besar bagi yang mengerjakannya.

Baca Juga: Mimpi Didatangi Roh Atau Arwah Orang yang Sudah Meninggal, Pertanda Apa? Ini Kata Ustadz Syafiq Riza

Di kalangan umat muslim sholat sunnah dhuha diyakini memiliki keistimewaan luar biasa.

Sholat sunnah dhuha dikerjakan mirip sholat wajib seperti biasa.

Sholat sunnah dhuha jumlah rakaatnya ada yang 2, 4, 6 dan 8.

Jumlah sholat sunnah dhuha tidak ditentukan jumlah tersebut.

Sholat sunnah dhuha dikerjakan sesuai dengan kemampuan yang mengerjakannya.

Manfaat sholat sunnah dhuha diyakini bisa menghapus dosa.

Dari sebuah hadist menyebutkan manfaat sholat sunnah dhuha.

Seperti yang diriwayatkan oleh HR. At-Tarmidzi, yang menyebutkan, manfaat sholat sunnah dhuha.

“Siapa saja yang membiasakan (menjaga) sholat dhuha, dosanya akan diampuni meskipun sebanyak buih di lautan," tulis HR. At-Tarmidzi.

Hadist lain yang mengungkap keunggulan mengerjakan sholat sunnah dhuha, diriwayatkan oleh HR. At-Thabrani.

Baca Juga: HAJAT SELUAS SAMUDERA Sekalipun ALLAH IJABAH hanya dengan 1 DO'A saat Sujud !

“Sesungguhnya di surga ada sebuah pintu bernama pintu Dhuha. Apabila Kiamat tiba maka akan ada suara yang berseru, ‘Di manakah orang-orang yang semasa hidup di dunia selalu mengerjakan shalat Dhuha? Ini adalah pintu buat kalian. Masuklah dengan rahmat Allah SWT,” ungkap riwayat yang diriwayatkan HR. At-Thabrani.

Hadist lainnya pun mengungkap keistimewaan sholat sunnah dhuha, ia akan mendatangkan rejeki berlimpah.

Hadist ini diriwayatkan H.R AHmad, yang menyebutkan limpahan rezeki setiap hari.

"Wahai anak Adam, janganlah engkau luput dari empat rakaat di awal harimu, niscaya akan Aku cukupkan untukmu (rezeki) di sepanjang hari itu," ungkap riwayat dari HR. Ahmad.

Keunggulan sholat sunnah dhuha lainnya diriwayatkan pula HR. Hakim, yang menyebutkan, kerjakanlah dengan ikhlas.

Baca Juga: LAKUKAN 3 HAL INI! Dosa Zina Berulang Kali Terampuni Allah SWT, Kata Buya Yahya

Jika dikerjakan dengan ikhlas dan sepenuh hati sholat sunnah, Allah SWT menganggapnya sebagai rasa taubat hambaNya.

“Tidaklah seseorang selalu mengerjakan shalat Dhuha kecuali ia telah tergolong sebagai orang yang bertaubat," ungkap HR. Hakim.

Dikutip dari kanal Youtube Padang Bulan Channel, dengan judul Sholat Dhuha-nya dijaga ya sahabat –Syekh Ali Jaber, dirilis 24 September 2021.

Di kanal itu, Syekh Ali Jaber mengatakan agar sholat sunnah dhuha terjaga setiap hari.

Menurutnya, tidak ada alasan karena kurang hafal surat As Syams atau Ad Dhuha.

“Sholat dhuha, kesempatan. Tidak harus 8 rakaat, tidak harus 6 rakaat, tidak harus 4 rakaat, cukup 2 rakaat. Dan tidak harus dibaca surat As Syams,” ucap Syekh Ali Jaber.

Menurutnya, itulah manfaat sholat dhuha yang sangat istimewa dan dikerjakan setiap hari.

"Laksanakan dengan penuh istiqomah setiap hari untuk mendapat ridho Allah SWT,"tuturnya lagi.***

Editor: Yedi Supriadi

Sumber: Youtube PadangBulan Channel


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x