Inilah 7 Jenis Ular yang Sering Ditemukan di Sekitar Kita, No 5 Cantik tapi Mematikan  

- 12 Februari 2022, 14:30 WIB
Ular King Cobra, memiliki jenis racun yang paling lengkap.
Ular King Cobra, memiliki jenis racun yang paling lengkap. /*/mantrapandeglang.com/Pixabay/Anilsharma26

 


DESKJABAR
- Ular adalah reptil yang paling sering ditemui di berbagai tempat, mulai di hutan, semak-semak, sungai, tumpukan barang bekas bahkan di rumah.

Bermacam- macam ular yang sering kita temui. Ada dua kategori ular yaitu berbisa dan tidak berbisa.

Amir Hamidy selaku peneliti Herpetologi bidang Zoologi di Pusat Penelitian Biologi LIPI menyatakan, cara membedakan jenis ular dengan memegang kepalanya. Ada sisi depan mata yang nyambung. Paling esensial ular berbisa memiliki taring yang mengeluarkan bisa (venom).

Baca Juga: MasterChef Indonesia Season 9 (MCI 9), Juna: Perempuan itu Susah, Ini Kata Sang Chef pada Cinta Laura

“Kenapa disebut berbisa, karena dapat mempunyai efek terhadap manusia dari mulai pendarahan sampai kematian,” imbuhnya.

Berikut ini adalah jenis- jenis ular yang sering kita temui di sekitar kita :

1. King Cobra (ophiophagus hannah)

King Cobra (ular anang) adalah jenis ular yang cukup terkenal bagi pecinta reptil di seluruh dunia. 

Ular ini memiliki jenis racun yang paling lengkap, antara lain hemotoxin (membuat tubuh terasa terbakar), neurotoxin (menyerang sistem saraf dan membuat mangsanya tiba-tiba mengantuk), dan cardiotoxin (menghentikan aktivitas jantung).

Halaman:

Editor: Syamsul Bachri

Sumber: lipi.co.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x