INILAH 6 Amalan Sunah yang Diajarkan Syekh Ali Jaber, Agar Rezeki Lancar

- 8 Februari 2022, 10:08 WIB
Ada 6 amalan sunah yang diajarkan Syekh Ali Jaber agar rezeki lancar
Ada 6 amalan sunah yang diajarkan Syekh Ali Jaber agar rezeki lancar /Instagram Syekh Ali Jaber/

DESKJABAR– Rezeki memang sudah Allah atur, namun kita tidak bisa berdiam diri dalam memperolehnya, bahkan menurut Syekh Ali Jaber harus juga disertai dengan amalan - amalan lainnya.

Ada banyak amalan - amalan yang diajarkan oleh Syekh Ali Jaber, untuk memperlancar rezeki dari Allah.

Bahkan amalan lancar rezeki yang diajarkan oleh Syekh Ali Jaber, sangat ringan dan mudah untuk dilakukan dalam kehidupan sehari -hari.

Baca Juga: Kasus Subang Terbaru, Pelaku Pembunuh Subang Merasa Tidak Bersalah, Mengapa?

Dilansir DeskJabar.com dari kanal YouTube Syekh Ali Jaber, dengan judul 'INILAH WIRID PELANCAR REZEKI SESUAI SUNNAH NABI' diunggah pada 19 Oktober 2019.

Berikut ini merupakan 6 amalan sunah untuk melancarkan rezeki yang diajarkan Syekh Ali Jaber;

1. Ikhtiar

Amalan sunah yang pertama diajarakan Syekh Ali Jaber yaitu ikhtiar, walaupun rezeki kita sudah ditentukan dan ditakdirkan oleh Allah SWT, namun tetap mempunyai kewajiban untuk berikhtiar.

“Orang mukmin yang percaya kepada Allah dan senantiasa berikhtiar dan berusaha tetap memiliki keyakinan menggantungkan hatinya kepada Allah SWT,” ucap Syekh Ali Jaber.

Halaman:

Editor: Yedi Supriadi

Sumber: Youtube Syekh Ali Jaber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x