Dengan 5 Amalan Ini Rezeki Mengalir Deras Lancar Tanpa Henti, Syekh Ali Jaber Jelaskan Caranya...

- 30 Januari 2022, 20:01 WIB
Syekh Ali Jaber menjelaskan ada 5 amalan yang bisa membuat rezeki mengalir  deras melimpah tiada henti
Syekh Ali Jaber menjelaskan ada 5 amalan yang bisa membuat rezeki mengalir deras melimpah tiada henti /Tangkapan layar youtube.com / Syekh Ali Jaber/

DESKJABAR - Siapa orangnya yang tidak ingin rezekinya berlimpah mengalir deras lancar tanpa henti tanpa batas.

Dalam Islam, berharap rezeki yang banyak mengalir deras lancar tanpa henti dan berlimpah memang bukanlah hal yang dilarang.

Namun tentu saja, cara mendapatkan rezeki itu harus diraih dengan upaya-upaya yang tidak melanggar syariat dan selalu dibarengi dengan berdoa kepada Allah SWT.

Selain itu, ada amalan-amalan lain yang bisa dilakukan seseorang agar rezeki mengalir deras lancar dan berlimpah tanpa henti tanpa batas.

Baca Juga: Suara Ini Bisa Mengundang MALAIKAT MIKAIL Pemberi Rezeki Datang ke Rumah, Ustadz Adi Hidayat Menjelaskan

Amalan itu dijelaskan Syekh Ali Jaber dalam video di kanal YouTube Kompilasi Taushiyah yang diunggah pada 24 Agustus 2021.

Menurut almarhum Ali Jaber, setidak-tidaknya ada lima kunci amalan yang harus dilakukan agar rezeki terus mengalir deras lancar dan berlimpah tanpa henti tanpa batas. Antara lain:

1. Niat

Semua amalan tergantung dengan niatnya. Jika ingin rezeki mengalir deras, maka niatkan rezeki yang didapatkan sebagai jembatan untuk menuju surga Allah.

"Selain itu, juga niatkan untuk memenuhi hak istri, anak dan keluarga", kata Syekh Ali Jaber.

Halaman:

Editor: Zair Mahesa

Sumber: Youtube Kompilasi Taushiyah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x