Viral! Diduga Penampakan Ya'juj Ma'juj Terekam Kamera, Dinding Zulkarnain Ditemukan ?

- 27 Januari 2022, 17:31 WIB
/Facebook Bersatu Berjuang Hanya Untuk Islam.

Dinding tersebut disebut gho'ib dan hanya Allah yang tahu. Namun, disisi lain ada yang mengatakan bahwa lokasi dinding tersebut berada di Armenia dan Azerbaijan, dan ada juga yang mengatakan berada di Cina, tidak ada yang tahu pasti tentang hal tersebut.

Baca Juga: Di Akhirat ada 3 Golongan Manusia yang Tidak Dihisab, Kata Gus Baha Satu Ada di Rumah: SIAPA DIA?

Lalu sebenarnya siapakah Ya'juj Ma'juj itu? Dalam kanal Youtube Hidayah Indonesia yang dipublikasikan pada 18 Februari 2020 dengan judul "Kisah Langka Akhir Zaman, Saat Dunia Dikuasai Ya'juj dan Ma'juj- Ustadz Khalid Bassalamah", Ustadz Khalid Bassalamah menjelaskan seperti apa Ya'juj dan Ya'juj.

Ustadz Khalid Bassalamah menjelaskan bahwa Ya'juj dan Ma'juj masih keturunan dari Nabi Adam a.s., ciri dari Ya'juj dan Ma'juj yang menjadi khasnya yaitu mereka memakan batu, semua hewan dari kajengking, ular, dan  bahkan harimau pun mereka makan. Jadi tidak seperti manusia normal lainnya.

Selanjutnya Ustadz Khalid Bassalamah menjelaskan mereka membunuh semua yang dilewatinya yang tidak nampak seperti mereka dan membuat kerusakan di muka bumi.

Baca Juga: Satu Lagi Manfaat dari Serbuk Kopi, Kata dr Zaidul Akbar, Moms Harus Coba

Jumlah Ya' juj dan majuj ini sangat banyak, tidak ada yang tahu pasti berapa jumlahnya. Ya'juj dan Majuj  juga sangat kuat, sampai-sampai tidak ada yang bisa mengalahkan mereka, bahkan Nabi Isa sekalipun.

Kemudian Ustadz Khalid mengatakan menurut hadist Rasullullah SAW, Ya'juj dan Ma'juj itu akan musnah setelah Allah mengizinkan Nabi Isa berdoa agar memusnahkan Ya'juj dan Ma'juj. Sehingga pada saat itu Allah kabulkan dan mendatangkan hama dengan jumlah yang sangat banyak.

Hama tersebut menimpa tubuh mereka, satu orang satu, dan itu langsung membuat mereka mati seketika secara bersaman.

Baca Juga: 10 Dosa Istri Pada Suami Menurut Islam, Nomor 7 Terlihat Sepele Tapi Sering Dilakukan

Halaman:

Editor: Dendi Sundayana

Sumber: Berbagai Sumber YouTube Hidayah Indonesia Twitter @magood700.


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x