Susi Pujiastuti Marah, Sebaiknya Effendi Gozali Jangan Ngoceh Dan Melontarkan Pernyataan Bohong

- 4 Desember 2020, 16:08 WIB
Potret kolase Effendi Gazali dan Susi Pudjiastuti.
Potret kolase Effendi Gazali dan Susi Pudjiastuti. /Twitter @effendigazali dan Instagram @Susipudjiastuti/

DESKJABAR- Mantan Menteri KKP Susi Pujiastuti rupanya sudah hilang kesabaran (Bu Susi marah) saat terus terusan disudutkan. Seolah olah dirinya terus salah atas langkah-langkahnya saat menjadi Menteri KKP.

Bu Susi marah dan mentweet di akun twitternya dengan nada pedas terhadap Prof. Effendi Gazali yang terus menyerang Mantan Menteri KKP Bu Susi.

Dalam akun Susi Pudjiastuti, memposting sebuah berita online dengan judul Effendi Gazali Sebut Tak Ada Penyelundup BL Disergap di Era Susi.

Baca Juga: Kabid Humas: Rizieq Shihab Minta Datang Ke Polda Jangan Bawa Masa, Percuma dan Engak Ada Gunanya

Atas pernyataan Effendi Gazali tersebut ibu Susi Pujiastuti pun berang.
Dia pun menulis dalam akun twitternya dengan nada keras.

"Sebaiknya seorang Profesor yg artinya Guru Besar dan Seorang Youtuber/podcast yg begitu dikenal jangan sesekali ngoceh untuk konsumsi public pernyataan pernyataan bohong alias hoax.. urusannya adalah kredibilitu saudara sendiri dan hukum".

Cuitan tersebut tentu saja sangat keras karena membawa nama baik profesor dan juga membawa bawa ranah hukum. Artinya Bu Susi marah dan memperingatkan atas ocehan dan cuitan Effendi Gazali yang seolah kerap menyalahkan dirinya.

Baca Juga: Duh! Jalan Dipatiukur Bandung Ditutup Sampai 14 Hari Kedepan

 
Bahkan diakhir cuitannya memasang emot icon dengan dua jari sebanyak 15 kali.
Ini pun menunjukan agar baca dengan seksama terlebih pada penekanan soal urusan kredibilitas saudara sendiri dan hukum.

Halaman:

Editor: Yedi Supriadi


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x