Tarot Bisa Membangkitkan Kepercayaan Diri Seseorang dan Motivasinya, Kata Pratiwi Amartha

8 April 2022, 14:35 WIB
Pratiwi Amartha yang membicarakan tentang tarot /YouTube Pikiran Rakyat/


DESKJABAR – Tarot bisa berhubungan juga dengan spiritual? Baik, bisa dijelasin gak? Apa hubungannya.

"Jadi kalau spiritual itu kan tentang keyakinan seseorangnya, tentang keterkaitan jiwa seseorang sama Tuhan sama semesta kini," kata Pratiwi Amartha.S

Itu spiritual dan itu sifatnya sangat-sangat peribadi.

Apa sih sebenarnya kartu tarot? Apakah sama kayak kartu remi dan pasti beda ama kartu kredit atau kartu debit ya?

Hal itu terungkap di kanal YouTube Pikiran Rakyat berjudul,"SPIRITUAL JOURNAL (PODCAST): Apa Hubungan Spiritual Journal dan Tarot?", yang tayang pada 8 April 2022.

Sedikit ya tentang kartu tarot, kartu tarot itu sendiri sebenarnya dulu itu awal muasalnya itu ada di Itali, dan kartu tarot itu digunakan untuk media healing sebenarnya, untuk melatih intuisi seseorang.

Terus juga misalkan nih ada seorang tarot reader, kata Pratiwi Amartha, terus dia punya clientnya, punya seseorang yang pengin dibaca.

Baca Juga: KASUS SUBANG TERUNGKAP, Banpol Potensial Jadi Tersangka? Begini Prediksi Tarot Madam Suki

"Nah si orang yang dibaca ini diberikan banyak masukan-masukan yang positif, untuk melihat, untuk meningkatkan motivasi, meningkatkan inspirasinya, dia terus menggali juga ini," kata Pratiwi Amartha.

Eh inspirasi segala macem jadi positiflah ya gitu dan berubah menjadi yang disebut atau dikenal jadi nama tarot pun setelah pengaruh Perancis.

Jadi setelah masuk pengaruh dari Prancis itu disitulah berubah menjadi namanya Tarot Hito, disitu semuanya masih oke bahkan walaupun di Eropa waktu itu.

Negara-negara itu sudah banyak melarang apa pun jenis permainan kartu karena dianggap judi, ya cuma tarot yang dibolehkan karena memang tarot beda.

Dia kartu dengan fungsi yang berbeda. Tapi tetap pada akhirnya tarot itu kental banget sama spiritual.

Ya jadi tentang spiritual seseorang, spiritual si Ridernya yang membaca tarot itu kalau dia semakin tinggi dia semakin tajam prediksinya melalui, melihat dari kartu tarot yang terbuka gitu.

Baca Juga: 5 Self Healing (Penyembuhan Diri Sendirin) untuk Menumbuhkan Motivasi dan Semangat Rasa Percaya Diri

Nah makin ke sini, orang akhirnya semakin overdosis nih, yang spiritual kuat orang yang supranaturalnya kuat, spiritual dan supranatural kan beda, dia supranatural ini setelah masuk dia akhirnya si tarot ini tuh digunakan

Tarot disalahgunakan untuk orang-orang tertentu oleh rider-rider, yang malah justru ingin mengarahkan seseorang ke kepentingan media.

"Kayak gini-gini kayak misalkan ada seorang trader dia tuh pengen menguasai suatu daerah, udah gitu dia
sudah dipercaya sebagai seorang tarot Rider, dan orang-orang saat itu sangat tinggi kepercayaannya sama tarot," kata Pratiwi Amartha.

Gitu ya begitu dia ceritanya, kata Pratiwi Amartha, buka kartu atau meramalkan sesuatu itu menjadi seperti sebuah 100% akurat.

Sejak itu tarot menjadi tidak baik, yang mengganggu, tadinya tarot baik untuk healing kemudian terbalik menjadi yang tidak baik. seperti menghipnotis orang.

Makanya, yang membuat tarot sampai sekarang sebenarnya masih agak-agak kebagi dua kan.

Ada yang positif ada yang negatif gitu tanggapannya, gitu cuma kalau sekarang ini tarot sebenarnya dipakai banyak untuk media healing.

Jadi kembali dipakai untuk dilakukan oleh oleh orang-orang spiritual untuk media healing gitu.

Sebenarnya tarot itu emang media ramal, ada ilmunya kah? ada teori tertentu yang memang ini tuh tarot emang ramalan.

Gimana tetap jadi kalau disebut media ramalan bisa jadi dia ya nih bisa jadi ya karena apa ramalan itu kan sama dengan prediksi.

Kita memprediksi sesuatu kadang kita kalau memprediksi sesuatu kita membutuhkan media atau alat bantu untuk bisa prediksi sesuatu.

Baca Juga: PANTANG MENYERAH! Inilah Motivasi Victor Agustino Mengikuti MasterChef Indonesia Season 9 

Betul. Jadinya kalau tarot itu memang sebagai media ramal media prediksi lebih tepatnya tapi tetap akurasinya itu bukannya 100%.

Kadang itu yang pada seneng gitu ya dibaca. Apalagi kan abg-abg parahnya lovelife.

Semuanya itu mereka kadang terlalu meyakini, nah itu sebenarnya nggak, karena ini media prediksi.

Untuk kartu itu ada manualnya mau belajar, beli aja kartu tarot, baca manualnya, arti dari 78 kartu itu hafalin.

Jadi semua orang tuh bisa ya tak semua orang bisa menjadi seorang para trader, tapi itulah yang tadi Kembali ke awal kalau Parrot itu berkaitan dengan spiritual seseorang.

Jadi bagaimana kita sendiri memandang tarot. Kalau misalkan untuk fun reading aja belajarnya sendiri.

"Bisa kok beli, terus kartu tarotnya gitu terus kita coba prediksi-prediksi, tapi makin lama itu sebenarnya mengasah intuisi kita," kata Pratiwi Amartha.

Nah di spiritual jurnal yang pengen kita bahas itu adalah tentang bagaimana sih perjalanan spiritual, karena nggak semua orang kan begitu lahir langsung kaya yang sadar akan kebaikan.

Tarot itu mengangkat intuisi alam bawah sadar orang, nah intuisi hal-hal yang semuanya ada di bawah sadar, itu semuanya spiritual, dari itu bakat alami kita jadinya ada yang intuisi feeling.

Spiritual yang sekarang juga spiritual itu kan bisa luas dia bisa ke mental membantu menaikkan keyakinan seseorang untuk bisa sembuh, segala macam gitu.

Tarot bisa memperbaiki mindset orang-orang tertentu akan jauh lebih cepat kalau didorong dengan media.

"Jadi kalau dipakai itu dia kayak lebih membangkitkan menemukan kepercayaan dirinya motivasinya dan memang kalau misalkan kita serius ke tarot Reader, memang dia bertanggungjawab," kata Pratiwi Amartha.***

Editor: Sanny Abraham

Sumber: YouTube Pikiran Rakyat

Tags

Terkini

Terpopuler