Timnas Indonesia Kalahkan Antalyaspor 3-2, Shin Tae Yong Ungkap Hal yang Bikin Pemain Takut Sebelum Bertanding

- 9 November 2022, 07:25 WIB
Penyerang sayap Timnas U-20 Indonesia Ronaldo Kwateh berupaya melewati pemain tim Antalyaspor pada laga uji coba di Turki. Pelatih Timnas Indonesia Shin Tae Yong mengungkapkan hal yang masih menjadi ketakutan pemain.
Penyerang sayap Timnas U-20 Indonesia Ronaldo Kwateh berupaya melewati pemain tim Antalyaspor pada laga uji coba di Turki. Pelatih Timnas Indonesia Shin Tae Yong mengungkapkan hal yang masih menjadi ketakutan pemain. /ANTARA/Michael Siahaan

Baca Juga: SIM Keliling Bandung, Catat Jadwal dan Lokasi Hari Ini dan Besok, 9-10 November 2022, Berikut Ini Biayanya

"Postur pemain Eropa lebih baik, jadi pemain sudah takut sebelum bertanding," kata Shin Tae Yong seperti dilansir Antara.

Menurut Shin Tae Yong, rasa takut tersebut membuat pemain-pemain Timnas Indonesia kesulitan saat beradu badan di lapangan.

Pelatih asal Korea Selatan itu pun menjadikan hal itu sebagai evaluasi.

Shin Tae Yong mengungkapkan keinginannya agar pemain Timnas Indonesia memiliki fisik yang kokoh agar tak mudah terjatuh saat beradu badan dalam laga dengan pemain Eropa.

Untuk itu, Shin Tae Yong akan berusaha memperbaikinya, meskipun perbaikannya tidak bisa instan.

Baca Juga: Kode Redeem FF Terbaru 7 November 2022; GRATIS Backpack Soul Keeper, Emote The Signal, Infernal Draco

"Harus step by step (setahap demi setahap)," ujar Shin Tae Yong.

Timnas Indonesia di Grup A

Seperti diberitakan DeskJabar.com, turnamen Piala Asia U20 2023 Uzbekistan terbagi dalam format empat grup.

Halaman:

Editor: Samuel Lantu

Sumber: Antara


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x