Terbaru BWF Rangking 2021 Anthony Sinisuka Ginting dan Jojo, Setelah Absen di Prancis Open dan Hylo Open 2021

- 12 November 2021, 08:14 WIB
Terbaru Rangking BFW  2021 dunia Anthony Sinisuka Ginting dan Jonatan Christie alias Jojo.
Terbaru Rangking BFW 2021 dunia Anthony Sinisuka Ginting dan Jonatan Christie alias Jojo. / Kolase foto Instagram//@sinisukaanthony/@jonatanchristieofficial


DESKJABAR - Mundur di babak pertama turnamen badminton Denmark Open, kemudian absen di Prancis Terbuka 2021 dan Hylo Open 2021, membuat tunggal andalan Indonesia Anthony Sinisuka Ginting dan Jonatan Christie alias Jojo tidak mendapatkan poin tambahan untuk posisi di BWF rangking 2021 dunia.

Sebelumnya para pemain mengikuti rangkaian turnamen di Eropa mulai dari Piala Sudirman, Piala Thomas dan Uber, Denmark Open, Prancis Open, dan Hylo Open yang tentunya sangat menguras tenaga dan mental para pemain.

Akibat mengikuti turnamen badminton yang berkepanjangan, Indonesia harus kehilangan dua pemain andalannya di sektor tunggal putra yaitu Anthony Sinisuka Ginting dan Jonatan Christie atau Jojo akibat cedera pinggang di Denmark Open sehingga harus lebih dulu pulang ke Tanah Air.

Baca Juga: UPDATE Kasus Pembunuhan Ibu dan Anak di Subang, Ini Alasan Yosef dan Mulyana ke TKP Sehari Setelah Kejadian

Baca Juga: Kode Redeem FF 12 November 2021, Ayo Sobat Cepat Klaim, Ada SG Ungu, Psycho Maniac, Diamond, Garena FF Gratis

Ginting dan Jojo yang ikut mengantarkan Indonesia membawa pulang Piala Thomas, sempat tampil di Denmark Open 2021. Namun Anthony Sinusuka Ginting dan Jojo tidak mampu melanjutkan pertandingan hingga mundur dari turnamen Denmark Open itu karena alami cedera.

Menurut pelatih tunggal putra PP PBSI, Irwansyah, dua pebulu tangkis andalan Indonesia itu tidak mengikuti di Prancis yang berlangsung pada 26-31 Oktober 2021 di Paris Open 2021 dan Hylo Open 2021 di Saarbrucken, Jerman, 2-7 November itu akibat cedera.

"Ginting cedera saat lawan Axelsen di semifinal, sementara Jojo cedera di final lawan Li Shi Feng," kata Irwansyah lewat keterangan resmi PBSI di Jakarta, Sabtu 23 Oktober 2021.

Baca Juga: Meriahkan Hari Ayah Nasional 12 November 2021, dengan 15 Link Twibbon yang Bisa Dibagikan ke Media Sosia

Halaman:

Editor: Ferry Indra Permana

Sumber: BWF


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x