Jadwal Terbaru VOLLEYBALL Putra SEA Games 2022, Indonesia vs Kamboja, Timnas Diunggulkan, Ini Alasannya

19 Mei 2022, 06:48 WIB
Jadwal VolleyBall putra SEA Games 2022, Indonesia vs Kamboja /Via/Instagram.com/@ilove.volleyballchannel/Foto: @tuarissa73

DESKJABAR- Jadwal VolleyBall putra SEA Games 2022 akan memasuki babak semifinal pada Jumat 20 Mei 2022.

Dari jadwal VolleyBall putra SEA Games 2022 yang berhasil dihimpun TImnas Indonesia akan berhadapan dengan Kamboja.

Jadwal VolleyBall putra SEA Games 2022 selain Indonesia vs Kamboja juga dipertandingan semifinal lainnya dipertandingkan Vietnam vs Thailand.

Baca Juga: SEA GAMES 2022: Tim Bola Voli Putra Indonesia Sapu Bersih Laga Fase Grup, Melaju ke Semifinal Tanpa Hambatan

Tim VolleyBall putra dipastikal lolos ke babak semi final setelah menjadi juara Grup A pada SEA Games 2022.

Melaju ke semifinal itu setelah mendapat 3 kali kemenangan dibabak penyisihan grup.

Dipertandingan tersebut Indonesia berhasil mecukup Myanmar 3-0.
Keperkasaan tim Indonesia terlihat setelah berhasil mengalahkan tuan rumah Vietnam 3-1.

Dan laga terakhir di grup penyisihan Indonesia berhasil menundukan Malaysia dengan skor telak 3-0.

Keberhasilan Indonesia melaju ke babak semifinal patut membanggakan dan kini di Semifinal Indonesia menghadapi Kamboja sebagai runner up Grup B.

Indonesia sendiri merupakan sebagai juara bertahan, sehingga Indonesia diatas kertas diatas angin, dan Kamboja menjadi tidak diunggulkan lolos ke babak final.

Tapi itu bukan menjadi alasan karena bisa saja Kamboja malah membuat kejutan.

Baca Juga: Hasil Pertandingan Voli Putra dan Putri Indonesia SEA Games 2022 Terbaru Hari Ini, Klasemen Sementara Voli

Bagan Fase Gugur Bola Voli Putra SEA Games 2022

Semifinal

1: Indonesia vs Kamboja Semifinal

2: Vietnam vs Thailand

Final:

Indonesia/Kamboja vs Vietnam/Thailand

Jadwal Voli Putra SEA Games 2022

Semifinal dan Final Jumat, 20 Mei 2022

Semifinal 1: Indonesia vs Kamboja

Semifinal 2: Vietnam vs Thailand

Sabtu, 21 Mei 2022

Final Perebutan Medali Perunggu:

Kalah Semifinal 1 vs Kalah

Semifinal 2 Minggu, 22 Mei

Final Perebutan Medali Emas:

Pemenang Semifinal 1 vs Pemenang Semifinal 2

Demikian jadwal volleyball SEA Games 2022.***

Editor: Yedi Supriadi

Tags

Terkini

Terpopuler