Ribuan Kades Minta Rp 300 Triliun, Megawati Minta Kerja Dulu, Kang Dedi Mulyadi Malah Berkata Begini

- 20 Maret 2023, 14:10 WIB
Dedi Mulyadi anggap permintaan Kades untuk menaikan dana menjadi Rp 300 triliun adalah hal yang lumrah
Dedi Mulyadi anggap permintaan Kades untuk menaikan dana menjadi Rp 300 triliun adalah hal yang lumrah /Dok. DPR RI//

DESKJABAR - Ribuan Kepala Desa (Kades) meminta anggara dinaikan menjadi Rp 300 triliun mendapat tanggapan beragam dari berbagai tokoh.

Seperti Ketua Umum Megawati Soekarnoputri yang menyatakan seharusnya kerja dulu sebelum meminta uang atau menaikan anggaran desa menjadi Rp 300 triliun.

Namun tokoh politik Golkar yang juga anggota DPR RI Dedi Mulyadi berpendapat lain. Dia menilai aspirasi para kepala desa terkait pengajuan anggaran dana desa sebesar 10 persen dari APBN atau sekitar Rp 300 triliun lebih adalah sesuatu yang lumrah dilakukan.

Baca Juga: Pebulutangkis Syabda Perkasa Belawa 'Mood Booster' Bagi Christian Adinata Teman Sekamarnya

Tokoh lain yang jug berkomentar soal Kades minta menaikan anggaran jadi Rp 300 triliun itu adalah Luhut Binsar Panjaitan, Menteri Koordinator Bidang Kemaritimina dan Investasi tersebut menyebut agar dibahas dengan berbagai pihak jangan malah membuat kegaduhan.

 

Pendapat Kang Dedi Mulyadi Soal Dana Desa Rp 300 Triliun

Tokoh sunda Kang Dedi Mulyadi ini lebih mengakomodir terhadap aspirasi para kepala desa tersebut, bahkan menurutnya hal yang lumrah pengajuan tersebut.

Halaman:

Editor: Yedi Supriadi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x