44 Desa Terdampak Tol Yogyakarta Bawen di Magelang Akan Mendapat UGR, INI DAFTARNYA!

- 17 Maret 2023, 06:13 WIB
Sebanyak 44 desa di Kabupaten Magelang akan terdampak dan dilintasi pembangunan Tol Yogyakarta-Bawen. Warga yang lahannya terkena proyek akan mendapat uang ganti rugi (UGR)
Sebanyak 44 desa di Kabupaten Magelang akan terdampak dan dilintasi pembangunan Tol Yogyakarta-Bawen. Warga yang lahannya terkena proyek akan mendapat uang ganti rugi (UGR) /ANTARA FOTO/M Ibnu Chazar/

DESKJABAR - Wakil Bupati Magelang, Jawa Tengah HM. Zaenal Arifin sangat mendukung dan mengapresiasi proyek jalan Tol Yogyakarta Bawen yang akan melintas wilayah Kabupaten Magelang.

Menurut Zaenal Arifin, akan ada sebanyak 44 desa di Kabupaten Magelang yang akan terdampak dan dilintasi pembangunan Tol Yogyakarta Bawen. Warga yang lahannya terkena proyek akan mendapat uang ganti rugi (UGR).

Baca Juga: Cilacap Usulkan Exit Tol Getaci di Patimuan dan Pertemuan Tol Getaci-Pejagan-Yogyakarta di Jeruklegi

Baca Juga: DILEWATI TOL GETACI, Warga 15 Kelurahan di Kota Tasikmalaya akan Terima Uang Ganti Rugi (UGR): INI DAFTARNYA!

"Dengan adanya jalan tol yang menyambungkan antara Jogja sampe Bawen itu kan nantinya akan meningkatkan pariwisata", ujar Wabup Zaenal Arifin, dikutip dari website resmi Pemerintah Kabupaten Magelang, magelangkab.go.id.

Namun karena di Kabupaten Magelang sektor unggulannya tidak hanya pariwisata, Zaenal Arifin meminta agar UMKM dan pertanian juga sama-sama harus mendapatkan perhatian juga.

Sebagaimana diketahui, proyek jalan Tol Yogyakarta Bawen ditargetkan rampung konstruksinya pada akhir tahun 2023 dan dapat tersambung seluruhnya pada akhir tahun 2024.

Dilansir dari unggahan Twitter resmi Kementerian PUPR @KemenPU, berikut rincian jalur Tol Yogyakarta Bawen:

  • Seksi 1 Sleman-Banyurejo 8,25 km
  • Seksi 2 Banyurejo-Borobudur 15,26 km
  • Seksi 3 Borobudur-Magelang 8,08 km
  • Seksi 4 Magelang-Temanggung 16,26 km
  • Seksi 5 Temanggung-Ambarawa 22,56 km
  • Seksi 6 Ambarawa-Junction Bawen terkoneksi Tol Semarang-Solo 5,21 km

Baca Juga: Kabar Baik Tol Getaci, 4 Desa Terima Uang Ganti Rugi (UGR): Ini Harga Per Meter

Daftar 44 desa yang terdampak

Halaman:

Editor: Zair Mahesa

Sumber: Twitter @KemenPU Magelangkab.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x