Asyik, Garut Punya Jalan Baru dengan View Indah Gunung Guntur: Siap Difungsikan Jelang Libur Nataru 2024

- 20 Desember 2023, 06:45 WIB
Bupati Garut, Rudy Gunawan saat saat meninjau pembangunan jalan Ibrahim Adjie, beberapa waktu lalu. Jalan ini bisa menjadi ruas jalan tercantik yang memiliki view indah langsung menuju Gunung Guntur dan siap difungsikan menjelang libur Nataru 2024.
Bupati Garut, Rudy Gunawan saat saat meninjau pembangunan jalan Ibrahim Adjie, beberapa waktu lalu. Jalan ini bisa menjadi ruas jalan tercantik yang memiliki view indah langsung menuju Gunung Guntur dan siap difungsikan menjelang libur Nataru 2024. /Pikiran Rakyat Garut.com/

Baca Juga: Coklat yang Mendunia Ini Bukan Produk Yahudi, Tapi dari Garut Jawa Barat

Baca Juga: Pembayaran UGR Tol Getaci Dikebut, Titik Nol Telah Ditetapkan, Gedebage-Garut Utara Paling Awal Dibangun

Dengan memiliki tinggi 2.249 mdpl, Gunung Guntur berdekatan dengan gunung-gunung lainya yang mengelilingi wilayah Garut Kota.

Di sebelah selatan ada Gunung Putri yang berhadapan dengan Gunung Cikuray dan Gunung Papandayan. Kemudian di sebelah barat ada Gunung Masigit, Gunung Parupuyan, dan gunung lainnya.

Di sekitar kaki Gunung Guntur tepatnya di daerah Kecamatan Tarogong Kaler ada banyak hotel dan penginapan dengan dilengkapi fasilitas pemandian air panas yang sumber air panasnya didapatkan dari Gunung Guntur.

Sebab itulah, selama ini tak heran jika Gunung Guntur selalu menjadi destinasi menarik bagi warga sekitar Jabar bahkan dari luar kota Jabar.***

Halaman:

Editor: Zair Mahesa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x