PEMBEBASAN Lahan Tol Getaci Terbaru Capai Desa Terujung, INILAH Daftar Desa yang Tergusur di Tahap 1

- 26 Agustus 2023, 11:31 WIB
Pembebasan lahan sudah capai desa terujung di Tahap 1,  ada 45 desa/kelurahan yang terkena dampak proyek.
Pembebasan lahan sudah capai desa terujung di Tahap 1, ada 45 desa/kelurahan yang terkena dampak proyek. /Instagram @pupr_bpjt/

Daftar Desa dan Rincian Luas Areal di Tahap 1

Seperti diketahui, Tahap 1 ruas Gadebage hingga Garut utara akan membentang sepanjang 44,85 kilometer. Ruas jalan Tol Getaci ini akan dilengkapi dengan 1 junction dan 3 exit tol yakni Junction Gedebage (Kota Bandung), Exit Tol Majalaya (Kabupaten Bandung), Exit Tol Nagreg (Kabupaten Bandung) serta Exit Tol Garut Utara (Kabupaten Garut).

Untuk pembangunan Tol Getaci Seksi 1 Gedebage – Garut utara, kebutuhan lahan mencapai 678,79 hektare. Kebutuhan sebesar itu meliputi Kota Bandung seluas28,10 Hektare, Kabupaten Bandung 392,68 Hektare, dan Kabupaten Garut 258,01 Hektare.

Baca Juga: Kronologi Bayi Tertukar di Bogor Memasuki Babak Akhir, Polres Bogor Umumkan Hasil Tes DNA yang Mengejutkan

Adapun daftar desa dan rincian luas lahan di proyek Tol Getaci Tahap 1 adalah :

A.Kota Bandung

1.Kelurahan Rancabolang, Kecamatan Gedebage : 28,10 Ha

B.Kabupaten Bandung

1.Desa Tegalluar, Kecamatan Bojongsoang : 18,24 Ha

2.Desa Sukamanah, Kecamata Rancaekek : 25,34 Ha

3.Desa Bojongloa, Kecamatan Rancaekek : 5,70 Ha

4.Desa Tegalsumedang, Kecamatan Rancaekek : 10,08 Ha

5.Desa Cibodas, Kecamatan Solokanjeruk: 10,08 Ha

Halaman:

Editor: Dendi Sundayana

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah