VIRAL! Bupati Pangandaran Jeje Wiradinata Dipolisikan, Pukul Warga di Tempat Hiburan?

- 1 Januari 2023, 15:12 WIB
Screenshot video saat Bupati Pangandaran, Jawa Barat Jeje Wiradinta saat melakukan sidak ke tempat hiburan malam yang buka di malam pergantian tahun baru 2023 kemarin. Padahal tempat hiburan itu sudah disegel atas kesepakatan pemerintah daerah dengan ulama setempat.
Screenshot video saat Bupati Pangandaran, Jawa Barat Jeje Wiradinta saat melakukan sidak ke tempat hiburan malam yang buka di malam pergantian tahun baru 2023 kemarin. Padahal tempat hiburan itu sudah disegel atas kesepakatan pemerintah daerah dengan ulama setempat. /Tangkapan layar/Video WhatsApp/

Baca Juga: Kode Redeem FF 1 Januari 2023, Gratis Edisi Tahun Baru Berhadiah Senjata Mematikan

Menurut Jeje, tindakan penyobekan segel tempat hiburan Sabtu 31 Desember 2022 malam itu sudah kelewat batas. Jeje menegaskan penyobekan segel sama saja dengan merobek harga diri pemerintah setempat.

"Bagi saya saat dia merobek segel tempat hiburan malam, sama saja merobek harga diri pemda," tegasnya. Padahal tambah Jeje, tindakan membuka segel merupakan pelanggaran aturan.

"Pengadilan saja bilang jika penutupan penyegelan tempat hiburan tidak boleh dibuka. Jika dibuka paksa, melanggar," tegas Jeje.

Baca Juga: INILAH 11 Agenda Besar yang akan Berlangsung di Indonesia pada Tahun 2023, Blackpink Hingga Piala Dunia U20

Namun saat perayaan malam tahun baru 2023 berlangsung, kata Jeje banyak tempat hiburan malam dan warung remang-remang yang dibuka paksa.

"Saat sidak ke salah satu tempat hiburan malam yang memaksa buka, saya temukan ada yang nyanyi dan botol miras," kata Jeje.***

Halaman:

Editor: Zair Mahesa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah